This Author published in this journals
All Journal Jurnal Agroristek
Nuryulsen Safridar
Program Studi Agroteknologi Universitas Jabal Ghafur

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN SELADA (Lactuca Sativa L) TERHADAP VOLUME AIR DAN KONSENTRASI LARUTAN NUTRISI GOOD-PLANT SECARA HIDROPONIK Nuryulsen Safridar; Sri Handayani
Jurnal Agroristek Vol 2, No 2 (2019): Agustus 2019
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jabal Ghafur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2358.078 KB) | DOI: 10.47647/jar.v2i2.182

Abstract

This study aims to determine the volume of water and the concentration of the nutrient solution and the right good plant to plant growth of lettuce (lactuca sativa L). This research has been carried out in the garden experiment Jabal Ghafur Faculty of Agriculture, University of Sigli. Runs from February to April 2017. This study used a raft floating hydroponics system. Research using completely randomized design (CRD) factorial pattern that is factor of the volume of water and nutrient concentration factor of good-plant. Treatment of the water volume (V) consists of three levels ie (V1) 4 liters of water, (V2) 8 liters of water and (V3) 12 liters of water. Good treatment-plant nutrient concentrations (N) consists of three levels ie (N1) 600 ppm (N2) of 800 ppm and (N3) 1000 ppm, with three replications so overall deplore 27 experimental unit. The volume of water very significant effect on plant height and leaf length aged 10, 20 and 30 days after planting, leaf number aged 20 and 30 days after planting, heavy wet stover age 30 HST, significantly affect the amount of leaf age 10 HST. Good-plant nutrients very significant effect on plant height ages of 20 and 30 days after planting, leaf number and length of leaf age 30 HST, significant effect on plant height HST age 10, age 20 HST leaf length, weight of wet age 30 HST stover.  Keywords: lettuce, hydroponics, water volume and concentration of good-plant nutrients
IDENTIFIKASI TAMBAHAN Trichoderma PADA PISANG DARI INDUK TERBAIK YANG TELAH MENDAPAT PERLAKUAN TRICHODERMA UNTUK MENEKAN Layu Fusarium. Bukhari Bukhari; Nuryulsen Safridar
Jurnal Agroristek Vol 3, No 1 (2020): April 2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jabal Ghafur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47647/jar.v3i1.208

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Identifikasi tambahan Trichoderma pada tanaman pisang dari induk terbaikuntuk mengendalikan layu fusarium terhadap pertumbuhan tanaman pisang (Musa paradeciaca)serta ada tidaknya interaksi antara kedua faktor yang dicobakan.Penelitian ini  dilaksanakan di desa Dayah kecamatan Keumala Kabupaten Pidie, Provinsi Aceh, pada bulan November 2017 sampai dengan Juni 2018. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) 4 x 4 dengan 2 ulangan.  Faktor 2Indukan Hasil Perlakuan Terbaik dari dua penelitian sebelumnya, yang masing-masing disimbulkan dengan A1(Barangan +200 gram trcoderma  8 kg pupuk kandang), A2 (Barangan+200 gram tricoderma 12 kg pupuk kandang), A3 (Geupok+200 gram trcoderma 8 kg pupuk kandang), A4  (Geupok+200 gram trcoderma 12 kg pupuk kandang). Faktor pemberian  Trichoderma sp juga terdiri dari 4 taraf  yaitu T0(Tanpa tambahan Trichoderma sp ), T1 (ditambah 200 gram/lubang tanam), T2 (ditambah 400 gram/lubang tanam)T3 (ditambah 600 gram/lubangtanam). Parameter  yang diamati  : Instesitas Serangan, tinggi tanaman pada umur 40, 80 dan 120 HST, jumlah daun dan lilit batangIndukan tidak berpengaruh nyata terhadap intensitas serangan penyakit layu fusarium, terhadap semua parameter yang diamati. Trichoderma tidak berpengaruh nyata terahadap terhadap intensitas serangan penyakit layu fusarium, tinggi tanaman jumlah daun dan lingkaran batang tanaman pisang terhadap semua parameter yang diamati. Terdapat interaksi yang nyata antara 2 indukan terbaik dan Trichoderma terhadap lingkaran batang  tanaman pisang, namun tidak berpengaruh nyata terhadap parameter lainya. Kombinasi terbaik dijumpai pada perlakuan A2T3 (barang dengan dosis Trichoderma 0.50 gram). Kata kunci : Trichoderma, layu fusarium dan tanaman pisang.