Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN PENGEMBANGAN UI/UX DESAIN PADA PRODUK DIGITAL DI SMA/SMK BANDAR LAMPUNG Supriyadi Supriyadi; Dona Yuliawati; Anggi Andriyadi; Bobby Bachry
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 8: Januari 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/jabdi.v2i8.4550

Abstract

Perancangan UI/UX desain adalah sebuah tahapan pra-produksi sebelum dilakukan implementasi pembuatan sebuah produk. Tahapan pra-produksi ini cenderung tidak dilaksanakan oleh pengembang piranti lunak dan aplikasi, sehingga terkadang kenyamanan pengguna terhadap pengunaan produk tidak diperhatikan. Dalam pengabdian ini dilaksanakan sebuah penyuluhan secara daring melalui online meeting zoom tentang dasar-dasar dari UI-UX kepada siswa/I SMA dan SMK se-Bandar Lampung, sebagai bekal dasar bagi para siswa/I yang berminat mengambil kejuruan informatika terutama di pengembangan produk teknologi informasi. Hasil dari pengabdian ini tersampaikannya materi tentang UI-UX dan contohnya dalam kehidupan sehari-hari ke peserta, sehingga diharapkan akan ada produk-produk baru karya dalam negeri yang kompetitif dan bersaing.