Adek Cerah Kurnia
Universitas Negeri Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STUDI HASIL KARYA MENGGAMBAR RAGAM HIAS FLORA PADA SISWA SMP MUHAMMADIYAH 01 MEDAN Safwan Muhajir; Tetty Mirwa; Adek Cerah Kurnia
Serupa The Journal of Art Education Vol 11, No 4 (2022)
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/stjae.v11i4.118285

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuii kualitasi hasil karya  siswai SMP Muhammadiyah 01 Medan tahun ajaran 2021/2022 semester ganjil dalam menggambar ragam hias flora pada vas bunga. Populasii dalam penelitian ini adalah seluruh karya siswa kelas VII dengan jumlah populasi 200 dan besar sampel penelitian ditentukan dengan teknik (cluster randomi sampling) sebanyak  20 karya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dan teknik analisis Data kualitatif yang terkumpul menggunakan observasi dan dokumentasi. Penilaian diperoleh dari tim validator yang terdapat tiga gurui Seni Budaya dan Keterampilan (SBK). Jumlah skor (r) 83,35(baik), sudah melewatinilai KKM 75 karya (25%) memperoleh predikat C (cukup baik), 14 karya (70%) memperoleh predikat B (baik), 1 karya (5%) memperoleh predikat A (sangat baik) dan D (kurangbaik) sebanyak 0%. Skor total tertinggi (90) dan skor total terendah (76). Simpulannya kualitas karya sudah baik dan kemampuan siswa menerapkan prinsip-prinsip Seni Rupa dalam menggambar Ragam Hias Flora pada Vas Bunga   sudah baik. Disarankan siswa bisa lebih aktif dan kreatif dalam memahami materi pembelajaran tentang menggambar Ragam Hias terkhusus Ragam Hias Flora.