Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

EDUCANDY: Innovation of 21st Century Learning Media to Increase Student Learning Outcomes Agustin Kharisma Dewi; Chika Setyorini; Fatimah Zahro; Wahyono Wahyono
Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series Vol 6, No 1 (2023): Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1152.621 KB) | DOI: 10.20961/shes.v6i1.71090

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hasil belajar siswa dengan mengkombinasikan penggunaan teknologi digital. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur. Prosedur penelitian yang digunakan yaitu perumusan masalah, mencari dan memilih landasan teori, menganalisis data-data yang telah didapatkan, terakhir menarik kesimpulan. Pembelajaran abad 21 banyak dipengaruhi oleh kemajuan teknologi informasi misalnya dalam penggunaan media pembelajaran. Salah satu inovasi media pembelajaran abad 21 adalah aplikasi Educandy. Educandy adalah aplikasi berbasis game edukasi dengan 3 fitur permainan utama, yaitu words, matching pairs dan quiz questions yang bisa digunakan karena dapat mengurangi rasa bosan ketika pembelajaran. Hasil penelitian ini sependapat dengan temuan penelitian yang menyatakan penggunaan aplikasi Educandy dalam pembelajaran, motivasi belajar siswa berada dalam kategori baik. Penggunaan Educandy mempengaruhi hasil belajar siswa karena dapat meningkatkan minat serta motivasi belajar siswa. Educandy adalah aplikasi yang tepat digunakan dalam proses pembelajaran abad 21. 
PEMANFAATAN MINYAK JELANTAH SEBAGAI LILIN AROMATERAPI . Suhartono; Alsafina Maratus S; Chika Setyorini; Fathia Sangadah; Intan Permatasari; May Linda P; Muhammad Fikriy F; Rimba Nadi P; Suci Permatasari; Nur Khotimatun F; Zahara Nur O
Prosiding Conference on Research and Community Services Vol 5, No 1 (2023): Fifth Prosiding Conference on Research and Community Services
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Universitas Sebelas Maret (UNS) Membangun Desa Kelompok 146 Periode Juli-Agustus 2023 bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan anggota PKK Desa Klapasawit dalam memanfaatkan minyak jelantah menjadi barang yang memiliki nilai guna.  Kegiatan dilakukan pada tanggal 7 Agustus 2023. Sebelum memulai kegiatn kelompok melalui beberapa tahapan, antara lain studi Pustaka, mencari bahan, kemudian praktik sosialisasi. Gagasan proyek ini adalah untuk mengolah minyak minyak jelantah menjadi lilin aromaterapi yang memiliki nilai jual. Minyak jelanyah adalah minyak yang sudah digubakan lebih dari 3 kali untuk memasak