Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

KAJIAN YURIDIS KEWENANGAN EKSEPSI ABSOLUT DAN RELATIF DALAM PERSPEKTIF HUKUM PIDANA Sutra, Sutra
LEX PRIVATUM Vol 4, No 6 (2016): Lex Privatum
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penanganan perkara pidana menurut ketentuan hukum pidana Indonesiadan bagaimana kewenangan eksepsi absolut dan kewenangan eksepsi relatif dalam praktek penanganan perkara pidana di Indonesia. Dengan menggunakan metode penelitian yuridis normatif disimpulkan: 1. Penanganan Perkara pidana dalam sistem hukum pidana Indonesia dilakukan dalam beberapa tahapan lingkup peradilan, yakni: dalam peradilan Umum, dalam pengadilan agama, dalam pengadilan tata usaha negara, dalam pengadilan militer, dan dalam lingkungan peradilan khusus. Penanganannya mengikuti prosedur yang telah diatur dalam masing-masing lingkup peradilan. 2. Eksepsi kewenangan absolut dan eksepsi kewenangan relatif termasuk dalam kategori eksepsi formil yang dibedakan dari eksepsi materiil. Kewenagan absolut ini diatur dalam Pasal 125 (2), 134 dan pasal 136 HIR,/ Pasal 149 (2) dan Pasal 162 RBg. Istilah lain eksepsi absolut adalah attributief exceptie, sedangkan yang dimaksud dengan eksepsi absolut ialah pernyataan ketidakwenangan suatu pengadilan untuk menerima, memeriksa, mengadili, dan memutus suatu perkara yang sebenarnya menjadi kewenangan pengadilan lain dalam lingkungan peradilan yang berbeda. Sedangkan kekuasaan relatif diartikan sebagai kekuasaan pengadilan yang satu jenis dan satu tingkatan, dalam perbedaannya dengan kekuasaan pengadilan yang sama jenis dan sama tingkatan lainnya, misalnya antara Pengadilan Negeri Magelang dengan Pengadilan Negeri Manado, atau antara pengadilan Agama Manado dengan Pengadilan Agama Batam. Kewenangan relatif ini diatur dalam Pasal 118 dan 133 HIR Pasal 188 dan 133 HIR Pasal 142 dan 159 RBg. Istilah lain dalam eksepsi relatif adalah distributief execptie. Sementara yang dimaksud dengan eksepsi relatif adalah ketidakwenangannya pengadilan untuk menerima, memeriksa, mengadili, dan memutus suatu perkara yang sebenarnya menjadi kewenangan pengadilan lain dalam lingkungan peradilan yang sama. Berbeda dengan eksepsi absolut, bahwa eksepsi relative harus diajukan pada sidang pertama atau pada kesempatan pertama dan eksepsi dimuat bersama-sama dengan jawaban. Kata kunci: Kewenangan, eksepsi, absolut, relatif.
Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Problem Based Learning pada Pembelajaran Matematika Sutra, Sutra; Mulyono, Dodik; Mawardi , Dona Ningrum
Jurnal Basicedu Vol. 8 No. 4 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v8i4.7824

Abstract

LKPD merupakan panduan yang berisi intruksi tugas atau langkah-langkah praktis, mulai dari teori hingga praktik, yang bertujuan untuk mencapai tujuan pembelajaran, dengan menggunakan LKPD peserta didik memiliki kesempatan untuk berpartisipasi secara aktif dan kreatif dalam pembelajaran. Tujuan dari penelitian adalah untuk memahami tentang kevalidan dan juga keefektifan penggunaan LKPD pada Pembelajaran Matematika. Penelitian ini menggunakan metode Systematic Literature Review (SLR). Metode SLR yang dijalankan ssuai dengan langkah-langkah yaitu : Research Question, Selection Criteria, Select Studies, Search Strategy, The Quality of Studies, Synthesis Result. Hasil penelitian yang tercantum dalam tabel 1 menunjukkan LKPD diberbagai model pembelajaran terutama model Problem Based Learning dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika. Penerapan LKPD yang telah dirancang dengan pendekatan-pendekatan tersebut terbukti valid dan efektif dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika peserta didik. Hasil dari berbagai penelitian sebelumnya juga menunjukkan kevalidan dan efektivitas penggunaan LKPD dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik, yang didukung oleh hasil uji ahli oleh validator, bahkan ada yang sudah diimplementasikan dalam kegiatan pembelajaran di kelas dan berhasil meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik. Dari hasil uji ahli dan kelayakan, pengembangan LKPD dan penggunaanya dalam pembelajaran valid dan efektif dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika perserta didik.
Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Problem Based Learning pada Pembelajaran Matematika Sutra, Sutra; Mulyono, Dodik; Mawardi , Dona Ningrum
Jurnal Basicedu Vol. 8 No. 4 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v8i4.7824

Abstract

LKPD merupakan panduan yang berisi intruksi tugas atau langkah-langkah praktis, mulai dari teori hingga praktik, yang bertujuan untuk mencapai tujuan pembelajaran, dengan menggunakan LKPD peserta didik memiliki kesempatan untuk berpartisipasi secara aktif dan kreatif dalam pembelajaran. Tujuan dari penelitian adalah untuk memahami tentang kevalidan dan juga keefektifan penggunaan LKPD pada Pembelajaran Matematika. Penelitian ini menggunakan metode Systematic Literature Review (SLR). Metode SLR yang dijalankan ssuai dengan langkah-langkah yaitu : Research Question, Selection Criteria, Select Studies, Search Strategy, The Quality of Studies, Synthesis Result. Hasil penelitian yang tercantum dalam tabel 1 menunjukkan LKPD diberbagai model pembelajaran terutama model Problem Based Learning dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika. Penerapan LKPD yang telah dirancang dengan pendekatan-pendekatan tersebut terbukti valid dan efektif dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika peserta didik. Hasil dari berbagai penelitian sebelumnya juga menunjukkan kevalidan dan efektivitas penggunaan LKPD dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik, yang didukung oleh hasil uji ahli oleh validator, bahkan ada yang sudah diimplementasikan dalam kegiatan pembelajaran di kelas dan berhasil meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik. Dari hasil uji ahli dan kelayakan, pengembangan LKPD dan penggunaanya dalam pembelajaran valid dan efektif dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika perserta didik.
PENYULUHAN HUKUM MENUMBUHKAN JIWA ANTI NARKOBA PADA WARGA DESA DUAMPANUAE KECAMATAN BULUPODDO KABUPATEN SINJAI Eril, Eril; Sutra, Sutra; Nazaruddin, Nazaruddin
Conscilience: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/jc.v2i2.8429

Abstract

In this paper aims to reveal the dangers of drugs at all age levels both adults, adolescents and even childre. The number of drug users in Indonesia continues to increase. The origin of the problem, much of what is happening today is caused by drugs,with various types of drug abuse, with this finally in the medical world or medicine is no longer used. This type of drung is often misused and can lead to dependence. There are several reasons for using drugs, namely, among others, to deal with stress, and or to have fun. The data analysis used is by analyzing various types of information collected from various mass media which is strengthened by using original sources in books that explain the dangers of drugs, the causes of drug abuse and efforts to overcome drug abuse. What will happen, the author shares that the contributing factors to drung abuse can be caused by family factors that pay less attention to their children, and environmental factors can also be very influential so that religious education can be used as a role model for someone so they are not entangled in drug abuse.
Peningkatan Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar IPA Siswa SD Melalui Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) Agnafia, Desi Nuzul; Anfa, Qurrotul; Zahrotin, Anis; Sutra, Sutra
Konstruktivisme : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol 15 No 2 (2023): Juli 2023
Publisher : Universitas Islam Balitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35457/konstruk.v15i2.2953

Abstract

Penelitian ini bertujuan meningkatan keterampilan proses sains siswa dan hasil beljaar melalui penerapan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) di kelas IV SDN 1 Tikonu. Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas. Analisis data yang dilakukan menunjukan bahwa keterampilan proses sains siswa kelas IV SDN 1 Tikonu pada mata pelajaran IPA mengalami peningkatan dari siklus I dengan skor rata-rata keterampilan proses sains 2,6 pada kategori cukup, sedangkan pada siklus II skor rata-rata 3,4 dengan kategori baik. Hasil belajar siswa pada siklus I yaitu 46,6% sedangkan pada sikluss II meningkat menjadi 83,3%.
EKSPLORASI ETNOMATEMATIKA KONSEP GEOMETRI PADA KUE APANG MAKANAN TRADISIONAL SUKU BUGIS Sutra, Sutra; Nur, Fitriani; Yuliany, Nur
JUPIKA: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA Vol. 8 No. 1 (2025): Volume 8 Nomor 1 Maret 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37478/jupika.v8i1.5218

Abstract

This study aims to explore the ethnomathematics concepts in Apang, a traditional cake of the Bugis people, focusing on applying geometric concepts and cultural values embedded in its production and presentation processes. Using an ethnographic approach, data were collected through observation, interviews, and documentation. The results show that Apang incorporates geometric plane concepts, such as triangles and rhombuses, as seen in the shape and molds of the cake. Additionally, the steaming vessel for Apang is cylindrical with a conical lid, reflecting the application of solid geometry in traditional tools. Apang also embodies the cultural values of the Bugis community, including togetherness, simplicity, gratitude, and patience. It is often served during traditional events such as thanksgiving ceremonies, Menre Bola Baru, and Ramadan traditions. Thus, this study not only reveals the application of mathematical concepts in daily life but also enriches the understanding of the interaction between culture and mathematics within the Bugis community.