Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP REPURCHASE INTENTION TAMU DI SWISS-CAFE RESTAURANT LAMPUNG Desinda Ayu Putri; Rendy Sarudin
Jurnal Ilmiah Global Education Vol. 4 No. 3 (2023): JURNAL ILMIAH GLOBAL EDUCATION, Volume 4 Nomor 3, September 2023
Publisher : LPPM Institut Pendidikan Nusantara Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/jige.v4i3.1268

Abstract

The main purpose of this research is to confirm the relationship between Customer Experience and Repurchase intention in Swiss-Café Restaurant Lampung. The analytical method used in this research includes Mean descriptive statistics analysis, classical assumption test, simple linear regression, and hypothesis test. The result gathered from t test shows significancy score of 0,000 < 0,05 and the t count 15,617 > t tabel 1.98447 which means that there is a significant effect of Customer Experience on Repurchase intention. R2 with a value of 0,713 Means that the influence from variable X towards variable Y is 71.3% with the remainder being influenced from other factors outside of the scope of this research.
PELATIHAN HOSPITALITY DAN PARIWISATA DI KAMPUNG KOSONG Sofiani; Rendy Sarudin; Andari Tirtadijaja
Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5 No 2 (2024): Abdi Laksana : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/abdilaksana.v5i2.40444

Abstract

Pariwisata merupakan salah satu bidang ilmu pengetahuan yang saat ini sedang dikembangkan, dan tumbuhnya pariwisata dapat membuka lapangan kerja. Pemberdayaan melalui komunitas Ibu-ibu PKK yang merupakan wadah untuk mengembangkan perekonomian suatu komunitas. Salah satunya adalah pengembang kewirausahaan dalam bentuk industri rumah tangga (home industry). Industri rumah tanga merupakan kegiatan pengolahan bahan mentah atau barang setengah jadi menjadi barang jadi yang mempunyai nilai tambah untuk memperoleh keuntungan. Industri rumah tangga juga menjadi wadah bagi sebagian besar masyarakat yang dapat tumbuh dan berkembang secara mandiri dengan memberikan kontribusi besar dan menempati peran strategis dalam pembangunan perekonomian di Panunggangan, Kec. Pinang, Kota Tangerang, Banten. Berdasarkan perhitungan hasil kuesioner yang di berikan kepada peserta sebanyak 30 orang untuk seluruh materi maka katagori Edukatif (Kegiatan Abdimas bermanfaat dan menjawab kebutuhan Peserta) hasil rata-rata kuesioner adalah sebesar 3,83, Objektif (Materi yang disampaikan sesuai dengan kondisi dan masalah yang dihadapi peserta) hasil rata-rata kuesioner sebesar 3,63, Akuntabel (Materi disampaikan dengan jelas dan dapat dipahami oleh peserta) hasil rata-rata kuesioner sebesar 3,66%, Transparan (Peserta dilibatkan secara aktif dalam pelaksanaan kegiatan) hasil rata-rata kuesioner sebesar 3,33%.