Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Persepsi Masyarakat Terhadap Produk Sirup Buah Pala “Pore” di Kecamatan Luwuk Rosilawati, Ratmi; Wijayanti, Dwi; Samaduri, Lutfi; Alfriandi, Restu
Jurnal Biologi Babasal Vol. 2 No. 1: Edisi April 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Uniiversitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/jbb.v2i1.2482

Abstract

Abstract: Processing of nutmeg-based syrup products is still very rare. Processing of nutmeg syrup is a good breakthrough in the diversification of foodstuffs. The purpose of this study was to examine public perceptions through organoleptic tests of Nutmeg Syrup owned by a business from the Faculty of Agriculture in Luwuk District, Banggai Regency. To determine public acceptance from the aspects of taste, texture, aroma, color, price and packaging. The research was conducted in Luwuk District, Banggai Regency in July - August 2022. The research area was determined based on the criteria that the sub-district contained businesses owned by the Faculty of Agriculture. Random sampling data collection method, by conducting direct interviews with respondents, namely as many as 60 respondents who were divided based on age from 15 years to 25 years totaling 30 people and from 26 to 50 years old totaling 30 people. The results of the study were respondents' perceptions of the introduction of nutmeg syrup products in Luwuk sub-district, Banggai Regency, out of a total of 60 respondents, all with a percentage of 100% stated that they had never heard of and consumed nutmeg syrup before and respondents' perceptions of pore nutmeg syrup products were tested using 6 indicators, namely texture , color, taste, aroma, price and packaging have positive feedback or received.
Strategi Pemasaran Keripik Tempe Ceria di Desa Sumber Mulya Kecamatan Simpang Raya Kabupaten Banggai Rosilawati, Ratmi; Wijayanti, Dwi; Farma, Rengga Lupita
Jurnal Biologi Babasal Vol. 2 No. 2: Edisi September 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Uniiversitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/jbb.v2i2.2898

Abstract

Abstract: With the advancement of time and creative innovation from humans, tempeh is no longer just a side dish to accompany rice, but can be used as a practical and ready-to-eat snack, namely tempeh chips. The aim of this research is to determine the marketing strategy which includes product, price, promotion and distribution of cheerful tempeh chips in Sumber Mulya Village, Simpang Raya District and its surroundings. This research was carried out at Usaha Ceria, Sumber Mulya Village, Simpang Raya District, Banggai Regency from May to June 2023. The number of samples used was 12 people. The data analysis used is SWOT analysis. The research results show that the product strategy for cheerful tempe chips is that the product is always available, the product has product attributes, brands and labels, and has an affordable price. The promotional strategy for cheerful tempe chips is personal sales promotion, in other words word of mouth promotion. Apart from that, promotions are also carried out through social media. The distribution strategy for cheerful tempe chips is from producers directly to consumers and from producers to distributors and distributors to consumers. Cheerful tempeh chips products are distributed to several shops/supermarkets inside and outside Banggai Regency. Marketing of cheerful tempe chips is in quadrant I supporting an aggressive growth policy (Growth Oriented Strategy).
PENGGUNAAN EKSTRAK Ulvareticulata DALAM PENGENDALIAN PENYAKIT VIBRIOSIS DAN PENINGKATAN PRODUKSI IKAN KERAPU Mutalib, Yanti; Sululing, Siswadi; Rosilawati, Ratmi
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.21924

Abstract

Desa Bantayan adalah salah satu desa penghasil ikan yang berada di wilayah Kecamatan Luwuk Timur di Kabupaten Banggai. Urgensi kelompok mitra adalah (1) ikan kerapu yang dibudidayakan terserang penyakit bakteri patogen yang menyebabkan kematian (2) minimnya pengetahuan pembudidaya ikan kerapu tentang jenis penyakit ikan, tanda-tanda klinis ikan yang terserang penyakit (3) minimnya pengetahuan mengenai cara pengendalian penyakit pada ikan (4) minimnya pengetahuan tentang bahan herbal sebagai antibakteri (5) minimnya pengetahuan mengenai penggunaan dosis dan cara pemberian yang tepat. Tujuan umum Program PBM ini adalah memberdayakan potensi yang dimiliki oleh kelompok nelayan pokdakan “Camar Laut” di desa Bantayan. Target luaran program PBM ini adanya pengetahuan pembudidaya dalam memahami penyakit ikan yang disebabkan oleh bakteri patogen, dan bahan herbal ekstrak ulva reticutala yang dapat membunuh bakteri patogen dan meningkatkan kekebalan tubuh ikan terhadap serangan penyakit, mempercepat pertumbuhan ikan sehingga produktivitas budidaya meningkat. Secara khusus, program ini bertujuan untuk melatih kelompok mitra menjadi pembudidaya ikan kerapu yang paham cara pengendalian penyakit yang menyerang ikan kerapu, pembuatan ektrak ulvareticulta serta penentuan dosis yang tepat, teknik peningkatan produksi dan manajemen usaha serta bantuan bibit ikan kerapu. Luaran utama dari PBM adalah peningkatan pendapatan mitra, publikasi artikel di jurnal terakreditasi SINTA. Luaran yang telah dicapai adalah produk esktrak ulva reticulata yang akan digunakan untuk penanganan pada ikan kerapu yang terserang penyakit dengan cara penggunaan dan dosis yang tepat.