Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

CITRA PARTAI ISLAM DALAM FRAGMENTASI POLITIK DI AJANG PEMILU 2019 Yusa Djuyandi; Mohammad Ikhsan Kurnia; Arief Hidayat
Jurnal Ilmiah Muqoddimah: Jurnal Ilmu Sosial, Politik dan Hummaniora Vol 6, No 2 (2022): Agustus, 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jim.v6i2.2022.495-507

Abstract

Partai-partai Islam jelang Pemilu 2019 terbagi menjadi dua kubu besar yang terfragmentasi dalam dukung-mendukung petahana versus oposisi. Konflik diametral antara dua kubu tersebut semakin menguat terutama sejak Pilkada DKI Jakarta 2017. Hal ini menyebabkan citra (image) partai Islam yang kerapkali mengalami konflik sejak zaman Orde Lama semakin mendapatkan konfirmasi. Penelitian ini ingin mengelaborasi brand personality dari partai-partai Islam dalam situasi fragmentasi politik yang terjadi antara partai-partai pendukung pemerintah versus partai-partai oposisi dalam Pemilu 2019. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan behaviorisme yang mencoba memahami perilaku partai-partai Islam dari perspektif pemilih. Berdasarkan pada analisa psikografis konstituen partai-partai Islam yang berbasis pada komunitas muslim, diperoleh 8 tipologi yang berbeda namun memiliki irisan. Penelitian ini memandang bahwa citra partai-partai Islam ditentukan oleh perspektif pemilih dari 8 tipologi tersebut.Kata kunci: partai Islam, brand image, fragmentasi politik, perilaku pemilih. 
VILLAGE BRANDING BASED ON DEVELOPMENT OF MSMEs Mohammad Ikhsan Kurnia
JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi). Vol 10 No 3 (2023): JMBI UNSRAT Volume 10 Nomor 3
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35794/jmbi.v10i3.54659

Abstract

Village branding based on the development of Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) is an innovative approach that aims to increase the economic potential and welfare of village communities. Village branding integrated with MSME development can create an environment that supports local business growth, increases market access, and optimizes the use of local resources. Apart from that, village branding also contributes to increasing community skills and knowledge, increasing their participation in decision-making processes, and improving basic infrastructure that supports economic sustainability. This research aims to get an overview of village branding based on MSME development in Indonesia which has been studied by researchers based on community service activities carried out by university personnel. The approach used is a qualitative approach with a literature review method based on data obtained from the Garuda Platform. This research succeeded in reviewing 9 literature documents regarding MSME-based village branding. The results of the literature review identified problems faced by MSMEs in Indonesia, including lack of literacy about branding, digital marketing, operational management, financial management and use of technology. Keywords: MSMEs, Village, Brand, Literature Review.
BRANDING STRATEGY OF VILLAGES OUTSIDE JAVA IN INCREASING MARKET AWARENESS Mohammad Ikhsan Kurnia; Yusuf Amri Amrullah
JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi). Vol 11 No 1 (2024): JMBI UNSRAT Volume 11 Nomor 1
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35794/jmbi.v11i1.54710

Abstract

Indonesia is a very rich country, not only in terms of its natural resources, but also in terms of the creativity of the people. Most villages in Indonesia have a diversity of culture, arts, crafts, culinary delights and historical heritage. The potential of villages in Indonesia is not actually concentrated on the island of Java as the most densely populated area, but villages outside Java also have enormous potential if managed well. There are several villages that are well known, but there are still many of them not yet known by the markets outside their region. This makes researchers feel compelled to study village branding owned by villages outside Java. With a qualitative approach, researchers used a literature review method on literature about branding villages outside Java which was documented on the Garuda Platform. This research succeeded in reviewing 9 existing literature titles and discovered the fact that most of the villages studied did not have a strong village brand. Keywords: Village, Brand, Outside Java, Literature Review.
KEPUASAN PELANGGAN PLATFORM E-LEARNING Mohammad Ikhsan Kurnia; Ferryan Nugraha
JSI: Jurnal Saudagar Indonesia Vol 2, No 1 (2023): Edisi Mei 2023
Publisher : Fakultas Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37598/jsi.v2i1.1737

Abstract

Platform bimbingan belajar online semakin marak sejak terjadi pandemi covid-19. Salah satunya adalah Zenius Education yang mengalami peningkatan jumlah pengguna signifikan. Penelitian ini mengkaji apakah kualitas layanan elektronik, kepercayaan pelanggan dan kepuasan pelanggan berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan platform tersebut. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel secara acak sederhana. Penelitian ini menghasilkan temuan bahwa kualitas layanan elektronik dan kepercayaan pelanggan berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, namun ketiga variabel tersebut tidak berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan. Selain itu, kepuasan pelanggan juga tidak dapat memediasi kualitas layanan elektronik dan kepercayaan pelanggan secara positif terhadap loyalitas pelanggan.