This Author published in this journals
All Journal Jurnal Agriculture
Sudaryanti
Program Studi Agoteknologi, Fakultas Pertanian Universitas Prof.Dr. Hazairin, SH

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RESPON PERTUMBUHAN DAN HASIL SELADA (Lactuca sativa L.) PADA BERBAGAI DOSIS PUPUK KALIUM (The Respons Growth and Yield Of Selada (Lactuca stiva L.) On Dosage Kalium ) Sri Mulatsih; Asfaruddin; Sudaryanti
Agriculture Vol. 18 No. 1 (2023): Jurnal Agriculture
Publisher : Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/agrotek.v18i1.5411

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh dosis pupuk kalium terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman selada dan untuk mendapatkan dosis yang dapat memberikan pengaruh terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil selada. Penelitian dilaksanakan dari bulan Januari sampai dengan bulan Maret 2016 di kebun percobaan BPP Pagar Jati , Kabupaten Bengkulu Tengah. . Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 5 perlakuan (K0 : tanpa kalium. K1 : 25 kg/ha. K2 : 50 kg/ha. K3 : 75 kg/ha dan K4 : 100 kg/ha) dengan 4 ulangan sehingga terdapat 20 (dua puluh) satuan percobaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian pupuk kalim memberikan pengaruh sangat nyata terhadap pertumbuhan dan hasil selada. Perlakuan K4 ( 100 kg/ha KCl = 75 g/polibag)) memberikan pertumbuhan dan hasil terbaik. Kata kunci : Lactuca sativa., Dosis KCl,