This Author published in this journals
All Journal Transparan
Anis Nusron
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH BRAND AWARENESS DAN CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY MELALUI REPURCHASE INTENTION (Study Kasus Pengguna Platfrom E-commerce Shopee di Kota Pasuruan) Anis Nusron; Adji Achmad Subadar
Jurnal Transparan Institut Teknologi dan Bisnis Yadika Vol. 15 No. 2 (2023): JURNAL TRANSPARAN – Vol. 15 No. 02 (2023)
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Yadika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53567/jtsyb.v16i1.43

Abstract

Loyalitas konsumen yang tinggi membuat Shopee berada pada peringkat pertama di tahun 2023, namun masih ada permasalah mulai dari gratis ongkir maupun permasalahan tentang eror sistem, hal inilah yang menjadikan Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara Pengaruh Brand Awareness dan Customer Experience terhadap Customer Loyalty melalui Repurchase Intention pada Pengguna Shopee di Kota Pasuruan. Penelitian Kuantitatif dengan teknik purposive sampling, penyebaran melalui G-form kepada 120 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa brand awareness tidak berpengaruh signifikan dan customer experience berpengaruh signifikan terhadap customer loyalty, brand awareness dan customer experience berpengaruh signifikan terhadap repurchase intention, repurchase intention berpengaruh signifikan terhadap customer loyalty, repurchase intention mampu memediasi secara lengkap pengaruh brand awareness terhadap customer loyalty, repurchase intention mampu memediasi secara parsial pengaruh customer experience terhadap customer loyalty. Masih adanya toko offline yang beredar di masyarakat, membuat tidak ada pengaruh antara brand awareness terhadap customer loyalty.