This Author published in this journals
All Journal Jurnal KALANDRA
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penyuluhan Stunting Pada Anak Melalui Sosialisasi Dan Makanan 4 Sehat 5 Sempurna Di Desa Kenantan Kabupaten Kampar Mayta Novaliza Isda; Nadiyah Nesa Syakdiyah; Aria Bagas Bimantara; Nurkhoryah; Karina Putri Hazelvy; Ghefira Aura Salsadinna; Iqral Isharyadi; Nuranisa; Shah Jehan Rafaldi; Mulia Sari
KALANDRA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 5 (2023): September
Publisher : Yayasan Kajian Riset Dan Pengembangan Radisi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55266/jurnalkalandra.v2i5.329

Abstract

Stunting merupakan permasalahan gizi pada balita yang masih terjadi di Indonesia khususnya di Desa Kenantan, Kabupaten Kampar. Beberapa faktor yang memengaruhi stunting, yakni tinggi badan orangtua, ASI eksklusif, berat badan lahir, dan panjang badan lahir. penelitian ini berguna untuk perbaikan pangan melalui 4 sehat 5 sempurna. Sampel penelitian ini adalah balita yang berusia 12-59 bulan. Variabel penelitian ini adalah tinggi badan ibu, berat badan lahir, dan panjang badan lahir yang berkaitan dengan stunting pada balita usia 12-59 bulan. Hasil menunjukkan bahwa variabel tinggi badan orang tua merupakan faktor yang berhubungan dengan kejadian stunting pada balita. Faktor tinggi badan orang tua merupakan faktor dominan yang berhubungan dengan kejadian stunting pada balita.