Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PengaruhaPemberianaKompres HangataTerhadap WaktuaFlatus Pada PasienaPost OperasiaSectio CaesareaaDi Rsu Dewi Sartika Tahun 2023 Desrianti; Syahruddin Sumera; Safaruddin Ahmad
Jurnal Penelitian Sains dan Kesehatan Avicenna Vol 2 No 3 (2023): Jurnal Penelitian Sains dan Kesehatan Avicenna
Publisher : Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM), Institut Teknologi Dan Kesehatan (ITK) Avicenna

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69677/avicenna.v2i3.55

Abstract

Latar Belakang: Berdasarknadata WorldaHealth Organizationa (WHO), rata-rataaSectio Caesareaa (SC) 5-15% pera1000 kelahiranadi dunia, aangka kejadianadi rumahasakit pemerintaharata-rata a11%, sementaraadirumah sakitaswasta bisaalebih daria30%. Permintaan SC disejumlah Negara berkembang melonjak pesat setiap tahunnya. Indikasi untuk SC adalah disproporsi janin panggul 21%, gawat janin 14%, Plasenta previa 11%, pernah SC 11%, kelainan letak janin 10%, pre eklampsia dan hipertensi 7%, selainaitu menurutaWHO prevalensiaSC meningkata46% diaCina dana 25% dia Asia, Eropa, dan Amerika Latin. Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian kompres hangat terhadap waktu flatus pada pasien post operasi sectio caesarea di RSU Dewi Sartika. Metode: Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan rancangan penelitian deskritif analitik dengan jenis quasy experiment. Rancangan penelitian ini ingin mengungkapkan hubungan sebab akibat pada kelompok yang dilakukan kompres hangat dengan kelompok yang tidak dilakukan kompres hangat. Hasil: Hasil penelitian yang dilakukan di RSU Dewi Sartika adaapengaruh pemberianakompres aira hangataterhadap waktuaflatus padaa pasiena post operasiasectio caesareaadengan nilaiap-value (0.00) a<0.05.
Dampak Penggunaan Smartphone Terhadap Motivasi Belajar Siswa Desrianti; Wa Ode Reni; Sulfa
Mores: Jurnal Pendidikan, Moral dan Kewarganegaraan Vol. 2 No. 2 (2024): September
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/mores.v2i2.30

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penggunaan smartphone terhadap motivasi belajar siswa dan bagaiaman upaya guru dan orang tua siswa di SMP Negeri 2 Sampolawa.  Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Responden  berjumlah 15 orang dan informan berjumlah 6 orang. Teknik Pengumpulan data yang digunakan, yaitu, observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan model Miles dan Huberman, yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dampak negatif lebih dominan dari pada dampak positif, karena siswa lalai dalam mengerjakan tugas karena asyik bermain game, sehingga mitivasi belajarnya turun. Upaya yang dilakukan guru salah satunya menetapkan aturan kepada siswa tentang larangan  menggunakan smartphone di sekolah tanpa anjuran dari guru mata pelajaran dan memberikan sanksi kepada siswa jika melanggar peraturan. Upaya orang tua siswa dalam mengatasi penggunaan Smartphine salah satunya adalah mengontrol serta meningkatkan pengawasan terhadap anak dalam menggunakan smartphone ketika berada dirumah.