This Author published in this journals
All Journal Journal on Education
Aulya Ade Primasta Sugiarto
Ahmad Dahlan University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Media Pembelajaran Lingkaran Hari dalam Meningkatkan Minat Belajar Anak Berkebutuhan Khusus di SLB Negeri 2 Bantul Lovandri Dwanda Putra; Aulya Ade Primasta Sugiarto; Siti Aisyah; Lulu Rizqi Novianti; Catur Hakim Setiawan
Journal on Education Vol 6 No 3 (2024): Volume 6 Nomor 3 Tahun 2024
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v6i3.5158

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis media pembelajaran lingkaran hari untuk memberikan terapi bagi siswa supaya siswa dapat belajar mengenal hari dengan mudah, serta dapat meningkatkan minat belajar siswa. Subjek dalam penelitian ini adalah 11 siswa berkebutuhan khusus kelas 1 di SLB N 2 Bantul. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan observasi dan wawancara. Observasi dan wawancara dilakukan untuk mengumpulkan data secara langsung di lapangan. Pengumpulan data dilakukan pada natural setting (kondisi yang alamiah), sumber data primer dan teknik pengumpulan data lebih banyak pada observasi berperan serta (participant observaction), wawancara mendalam (in depth interview), dan dokumentasi. Hasil penelitian setelah menggunakan media lingkaran hari, siswa berkebutuhan terlihat antusias menggunakan media pembelajaran yang mengakomodir keterbatasan indra pendengarannya, melalui penyajian teks pada media lingkari untuk mengilustrasikan sebuah angka, gambar, nama hari.