Nevrettia Christantyawati
Univesitas Dr. Soetomo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Gaya Komunikasi Wali Kota di Instagram: Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Alif Nasution M.Alfian Rosidi Anwar; Nur'annafi Farni Syam Maella; Iwan Joko Prasetyo; Didik Sugeng Widiarto; Nevrettia Christantyawati
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 4 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i5.11549

Abstract

Seorang pemimpin dituntut untuk memiliki keterampilan dalam membangun hubungan yang baik. Hubungan tersebut tidak terbatas pada ranah internal saja, namun juga di ranah eksternal. Penelitian ini menyoroti gaya komunikasi pemimpin dalam melakukan komunikasi di media sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gaya komunikasi di Instagram Pemerintah Kota Solo dan Instagram Pemerintah Kota Medan. Metode dalam penelitian ini adalah semiotika Roland Barthes, dimana yang menjadi unit analisisnya adalah postingan di Instagram Pemerintah Kota Solo dan Instagram Pemerintah Kota Medan. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa gaya komunikasi Gibran Rakabuming Raka lebih dominan oleh gaya komunikasi director, gaya komunikasi agresif, dan gaya komunikasi pasif. Sementara itu, gaya komunikasi Bobby Alif Nasution lebih didominasi dengan gaya komunikasi reflective, gaya komunikasi asertif, dan gaya komunikasi tegas.