Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis ditinjau dari Mathematics Anxiety Siswa SMP Pramesti, Ervita Dian; Malasari, Putri Nur
Circle: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 4 No 2 (2024): September 2024
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/circle.v4i2.7241

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan berpikir kreatif matematis ditinjau dari Mathematics Anxiety siswa SMP serta untuk mengetahui kesalahan siswa ketika menyelesaikan soal Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV). Metode penelitian yang digunakan yakni penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 3 Dawe pada kelas VIII B. Teknik pengumpulan data yang digunakan antara lain yaitu observasi, angket, tes tertulis, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa dengan kecemasan matematika tinggi termasuk siswa yang cukup kreatif, siswa dengan kecemasan sedang termasuk siswa yang kreatif, dan siswa dengan kecemasan rendah termasuk siswa yang sangat kreatif. Adapun kesalahan siswa pada kategori cukup kreatif yaitu pada soal dengan indikator kefasihan (fluency) serta pada soal dengan indikator kebaruan (novelty). Kesalahan siswa pada kategori kreatif yaitu pada soal dengan indikator kebaruan (novelty). Sedangkan, siswa dengan kemampuan berpikir kreatif matematis pada kategori sangat kreatif tidak mengalami kesalahan dalam menyelesaikan soal SPLDV.
Pelatihan Keterampilan Numerasi Peserta Didik di SMPN 1 Plumbon Menuju Sekolah Siaga Kependudukan Wulandari, Hesty Ummi; Wati, Hesty Marliana; Pramesti, Ervita Dian; Nurcholisyah, Ela; Jumaesari, Efi; Arwanto, Arwanto; Nurlaela, Nurlaela
RANGGUK: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 2 (2025): RANGGUK: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Kerinci

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32939/rgk.v5i2.5144

Abstract

Numeracy skills are important skills for students in helping students solve everyday problems and support decision-making based on data and mathematical logic. Numeracy skills are integrated with everyday problems such as population. This study aims to train students' numeracy skills through training integrated with population issues, especially nutritional status based on Body Mass Index (BMI). This training activity was carried out at SMPN 1 Plumbon with 30 IPS and PMR extracurricular students. The training activity went through three stages, namely the planning, implementation and evaluation stages. The planning stage is the team coordinating with the supervising teacher regarding the training concept and creating materials. The implementation stage is carried out twice, namely the presentation of materials by the resource person and the practice of calculating BMI using the Microsoft Excel application. The evaluation stage is to help students interpret the results of data processing in the form of infographics.