Meilani, Riska Putri
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Penggunaan Media Edukatif Mistery Box dalam Mengenalkan Konsep Wujud Benda pada Anak Tunagrahita Kelas VI SLB Lofha, Prichilia Hasintha; Meilani, Riska Putri; Ruby, Arcivid Chorynia
Jurnal Basicedu Vol. 8 No. 4 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v8i4.8039

Abstract

Anak tunagrahita memiliki keterbatasan dalam fungsi intelektual dan perilaku adaptif yang menyebabkan mereka mengalami kesulitan dalam memahami konsep-konsep abstrak, termasuk konsep wujud benda sehingga anak tunagrahita yang masih membutuhkan sebuah contoh bendanya. Hal ini dapat menghambat perkembangan kognitif dan kemampuan mereka dalam memahami lingkungan sekitar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan media edukatif Mystery Box dalam mengenalkan konsep wujud benda kepada salah satu anak tunagrahita sedang kelas VI di SLB N Pati.  Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media educatif Mistery Box dalam mengenalkan konsep wujud benda pada anak tunagrahita kelas VI SLB, terjadi peningkatan pemahaman materi yang signifikan. Hal ini terlihat dari peningkatan skor yang diperoleh oleh setiap siswa antara pre-test dan post-test. Peningkatan skor ini menunjukkan bahwa media Mistery Box efektif dalam membantu siswa tunagrahita memahami konsep wujud benda dengan lebih baik. Media ini memberikan pengalaman belajar yang konkret dan menarik , sehingga memudahkan mereka dalam memahami konsep yang abstrak. Studi kasus ini menyimpulkan bahwa penggunaan media edukatif yang inovatif dan interaktif, seperti Mystery Box, dapat memfasilitasi proses pembelajaran bagi anak tunagrahita secara lebih efektif dibandingkan metode konvensional.
Analisis Penggunaan Media Edukatif Mistery Box dalam Mengenalkan Konsep Wujud Benda pada Anak Tunagrahita Kelas VI SLB Lofha, Prichilia Hasintha; Meilani, Riska Putri; Ruby, Arcivid Chorynia
Jurnal Basicedu Vol. 8 No. 4 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v8i4.8039

Abstract

Anak tunagrahita memiliki keterbatasan dalam fungsi intelektual dan perilaku adaptif yang menyebabkan mereka mengalami kesulitan dalam memahami konsep-konsep abstrak, termasuk konsep wujud benda sehingga anak tunagrahita yang masih membutuhkan sebuah contoh bendanya. Hal ini dapat menghambat perkembangan kognitif dan kemampuan mereka dalam memahami lingkungan sekitar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan media edukatif Mystery Box dalam mengenalkan konsep wujud benda kepada salah satu anak tunagrahita sedang kelas VI di SLB N Pati.  Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media educatif Mistery Box dalam mengenalkan konsep wujud benda pada anak tunagrahita kelas VI SLB, terjadi peningkatan pemahaman materi yang signifikan. Hal ini terlihat dari peningkatan skor yang diperoleh oleh setiap siswa antara pre-test dan post-test. Peningkatan skor ini menunjukkan bahwa media Mistery Box efektif dalam membantu siswa tunagrahita memahami konsep wujud benda dengan lebih baik. Media ini memberikan pengalaman belajar yang konkret dan menarik , sehingga memudahkan mereka dalam memahami konsep yang abstrak. Studi kasus ini menyimpulkan bahwa penggunaan media edukatif yang inovatif dan interaktif, seperti Mystery Box, dapat memfasilitasi proses pembelajaran bagi anak tunagrahita secara lebih efektif dibandingkan metode konvensional.