Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGUATAN LITERASI DAN NILAI KARAKTER CERITA ANAK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INTERGRATED PADA SISWA KELAS V Fadila Clara Solfiana; Farhana Nur Azura; Salha Hamidah; Nur Fajrie
Kumpulan Artikel Pendidikan Anak Bangsa (Kapasa) : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 3 No. 2 (2023): Agustus KAPASA
Publisher : FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MEGAREZKY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37289/kapasa.v3i2.338

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan penguatan literasi serta pendidikan karakter, melalui pembelajaran integrated learning pada peserta didik di tingkat sekolah dasar, agar pembelajaran di kelas tidak monoton, menyenangkan serta bermakna bagi kehidupan peserta didik. Penelitian ini dilaksanakan pada kelas V semester genap tahun ajaran 2022/2023. Kriterianya adalah anak kelas V yang mengalami minimnya kemampuan literasi dan nilai karakter siswa, sehingga guru menggunakan model pembelajaran Intergrated pada siswa. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, didapati hasil efektif dalam pembelajaran penguatan literasi. Melalui model intergrated, kegiatan pembelajaran akan memiliki rangsangan pada siswa untuk dapat lebih mengobservasi, menalar sebab akibat, juga terdapat pendekatan ilmiah untuk bisa mengembangkan hal itu secara mandiri dengan rasa penarsannya untuk menggali yang belum diketahuinya dan mempertajam pengetahuannya, sehingga dengan menggunakan penguatan literasi cerita anak model pembelajaran intergrated ini dapat melatih kemampuan berfikir siswa. Dengan demikian penguatan literasi dan nilai karakter pada siswa kelas V dengan melalui pembelajaran model intergrated learning dirasa efektif untuk siswa kelas V. ABSTRACT This study aims to implement literacy strengthening and character education, through integrated learning for students at the elementary school level, so that learning in class is not monotonous, fun and meaningful for students' lives. This research was conducted in class V in the even semester of the 2022/2023 school year. The criteria are fifth grade children who experience a lack of literacy skills and student character values, so the teacher uses an integrated learning model for students. Based on the research conducted, effective results were obtained in learning to strengthen literacy. Through an integrated model, learning activities will have a stimulus for students to be able to observe more, reason cause and effect, there is also a scientific approach to be able to develop it independently with a sense of curiosity to explore what they don't know and sharpen their knowledge, so that by strengthening children's story literacy This integrated learning model can train students' thinking skills. Likewise, strengthening literacy and character values ​​in fifth grade students through an integrated learning model is considered effective for fifth grade students.
Peran Program Penguatan Kapasitas Ormawa Fima dalam Meningkatkan Ekonomi Desa Jurang Melalui Pengembangan DEWI ASIA Mega Ayu Putri Hapsari; Bidayatul Hidayah; Salha Hamidah; Fatchur Rohman; Ratri Rahmawati
ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2024): ABDINE : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Dumai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52072/abdine.v4i2.951

Abstract

PPK Ormawa FIMA bertujuan untuk meningkatkan ekonomi masyarakat Desa Jurang melalui pengembangan DEWIASIA (Desa Wisata Berbasis Kreasi dan Alam) yang bekerjasama dengan POKDARWIS untuk menghidupkan kembali wisata yang ada di Desa Jurang. Kegiatan dilaksanakan selama 4 bulan, tim PPK Ormawa terdiri atas 13 anggota dan satu dosen pendamping yang berfokus di Desa Jurang, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus. Metode yang digunakan oleh tim PPK Ormawa FIMA dimulai dari tahap mengidentifikasi masalah, tahap perencanaan dan persiapan, pelaksanaan program, hingga tahap monitoring dan evaluasi. Hasil dari program yang disusun oleh Tim PPK Ormawa FIMA dengan POKDARWIS adalah meningkatnya wisatawan yang datang berkunjung pada awal pembukaan sebanyak 19 orang menjadi 34 orang sehingga dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan ekonomi di Desa Jurang menjadi  25% melalui DEWI ASIA.  Kami dari tim PPK Ormawa FIMA 2024 berharap agar tim PPK Ormawa di tahun selanjutnya agar dapat meneruskan dan mengembangkan DEWI ASIA
Analisis Penggunaan Media Pembelajaran Braille Book KARTUNE sebagai Upaya Peningkatan Kepekaan Estetis Disabilitas Tunanetra Adinda Kadwi L.P; Salha Hamidah; Ely Fiatus S.; Icha Silfia; Lutfi Mahmudah; Nur Fajrie
ENGGANG: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya Vol. 5 No. 1 (2024): Desember : ENGGANG: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya
Publisher : FKIP, Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37304/enggang.v5i1.19687

Abstract

One of the physical limitations that attracts attention is blindness. In Indonesia, someone who experiences visual impairments is known as a blind person. This research focuses on PPSDSN Pendowo Kudus which is a Social Service Home for the Visually Sensory Disabled. Based on observations and interviews conducted by researchers regarding empowerment activities in the form of guidance at PPSDSN (Social Service Center for Visual Sensory Disabilities) Pendowo Kudus, data was obtained that the musical arts skills at PPSDSN Pendowo Kudus in their implementation experienced several obstacles including difficulties in memorizing the material and the unavailability of tutors since the start of the pandemic in 2019. Judging from the description that has been presented, the author attempts to provide a solution to this problem by proposing an idea for writing an article entitled "Analysis of the Use of Cartoon Braille Book Learning Media as an Effort to Increase the Aesthetic Sensitivity of the Blind". Through this research, it is hoped that people with visual impairments will find it easier to learn musical instrument. In this results and discussion section, the research team describes (1) How Efforts to Increase Aesthetic Sensitivity for Disabilities in general are linked to research at PPSDSN Pendowo Kudus, (2) What is the impact of using Braille Book Media, and (3) How is Braille Book Learning Media CARTOON. Braille Book KARTUNE is a learning media in the form of a book that contains musical notations for musical numbers printed in Braille and equipped with a barcode. The existence of the KARTUNE Braille Book Learning Media makes the musical team receiving benefits at PPSDSN Pendowo Kudus find it easier and more practical to learn musical notation for musical numbers.