Kharismaylinda, Joya
Unknown Affiliation

Published : 5 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Effectiveness of Group Guidance Services Using Socio-drama Techniques to Reduce Acts of Discrimination in High School Students Kharismaylinda, Joya; Harahap, Ade Chita Putri
Scaffolding: Jurnal Pendidikan Islam dan Multikulturalisme Vol 5 No 2 (2023): Pendidikan Islam dan Multikulturalisme
Publisher : Institut Agama Islam Sunan Giri (INSURI) Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/scaffolding.v5i2.2773

Abstract

This study aims to determine the effectiveness of group guidance services with sociodrama techniques to reduce acts of discrimination in Al-Washliyah 22 Medan high school students. The research approach is Quantitative, with the type of research using Quasi Experimental Design with treatment in the form of sociodrama conducted six times a meeting. The population of the study was the X-grade students of SMA Al-Washliyah 22 Medan totaling 2 study groups consisting of X MIA majors, Class A 32 Students and Class B 32 Students. Sampling was done by purposive sampling technique consisting of Class A 8 students and Class B 7 students. Techniques used in data collection using Experiments are conducted under controlled conditions and often involve a control group. The data analysis method used is paired sample t-test to test the hypothesis of the average of two samples and to find out if there is a difference before and after the treatment is carried out. In the paired sample t-test test, if the sig. two-tailed value is 0.05> the sig. 2-tailed value means there is a difference, and if the sig. two-tailed value> 0.05 means there is no difference. 2-tailed value of 0.000 < 0.05 in the experimental class, and 0.031 > 0.05 in the control class, which means that there is a difference in the average decrease in student discrimination in the experimental class. It can be concluded that group guidance services with sociodrama techniques are effective in reducing discrimination in high school students.
Peran Layanan Bimbingan Kelompok dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa: Kajian Pustaka Kharismaylinda, Joya; Dewi, Ika Sandra; Lubis, Lailan Syafira; Azzahra, Lutfi Diyah
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 6 Nomor 1 Maret 2025
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v6i1.2496

Abstract

Motivasi belajar merupakan salah satu elemen penting dalam menunjang keberhasilan siswa di jenjang pendidikan menengah. Namun, pada kenyataannya, siswa kelas XI sering mengalami penurunan motivasi akibat tekanan akademik yang tinggi, ketidakseimbangan waktu, serta pengaruh sosial dari lingkungan pertemanan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran layanan bimbingan kelompok dalam meningkatkan motivasi belajar siswa kelas XI di SMAN 15 Medan. Kajian dilakukan dengan pendekatan deskriptif kualitatif, memanfaatkan metode studi pustaka dan wawancara sebagai sumber data utama. Subjek penelitian adalah lima siswa yang mengikuti layanan bimbingan kelompok dengan pendekatan Person-Centered, yang memungkinkan peserta secara bebas dan terbuka mengungkapkan perasaan serta menemukan solusi dari dalam diri mereka sendiri dengan dukungan lingkungan kelompok. Hasil temuan menunjukkan bahwa sebelum mengikuti layanan, siswa menunjukkan gejala seperti kehilangan semangat, kurangnya kejelasan tujuan akademik, serta rendahnya kepercayaan diri. Namun setelah sesi bimbingan kelompok, terjadi peningkatan motivasi belajar, terbentuknya komitmen akademik yang lebih kuat, dan tumbuhnya kepercayaan diri dalam menghadapi tantangan belajar. Suasana kelompok yang suportif dan interaktif menjadi faktor pendukung utama keberhasilan layanan ini. Penelitian ini menyimpulkan bahwa layanan bimbingan kelompok tidak hanya efektif dalam meningkatkan motivasi belajar, tetapi juga perlu dijadikan bagian integral dari program bimbingan dan konseling secara berkelanjutan di sekolah.
Peran Layanan Bimbingan Kelompok dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa: Kajian Pustaka Kharismaylinda, Joya; Dewi, Ika Sandra; Lubis, Lailan Syafira; Azzahra, Lutfi Diyah
Invention: Journal Research and Education Studies Volume 6 Nomor 1 Maret 2025
Publisher : CV. PUSDIKRA MITRA JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/invention.v6i1.2496

Abstract

Motivasi belajar merupakan salah satu elemen penting dalam menunjang keberhasilan siswa di jenjang pendidikan menengah. Namun, pada kenyataannya, siswa kelas XI sering mengalami penurunan motivasi akibat tekanan akademik yang tinggi, ketidakseimbangan waktu, serta pengaruh sosial dari lingkungan pertemanan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran layanan bimbingan kelompok dalam meningkatkan motivasi belajar siswa kelas XI di SMAN 15 Medan. Kajian dilakukan dengan pendekatan deskriptif kualitatif, memanfaatkan metode studi pustaka dan wawancara sebagai sumber data utama. Subjek penelitian adalah lima siswa yang mengikuti layanan bimbingan kelompok dengan pendekatan Person-Centered, yang memungkinkan peserta secara bebas dan terbuka mengungkapkan perasaan serta menemukan solusi dari dalam diri mereka sendiri dengan dukungan lingkungan kelompok. Hasil temuan menunjukkan bahwa sebelum mengikuti layanan, siswa menunjukkan gejala seperti kehilangan semangat, kurangnya kejelasan tujuan akademik, serta rendahnya kepercayaan diri. Namun setelah sesi bimbingan kelompok, terjadi peningkatan motivasi belajar, terbentuknya komitmen akademik yang lebih kuat, dan tumbuhnya kepercayaan diri dalam menghadapi tantangan belajar. Suasana kelompok yang suportif dan interaktif menjadi faktor pendukung utama keberhasilan layanan ini. Penelitian ini menyimpulkan bahwa layanan bimbingan kelompok tidak hanya efektif dalam meningkatkan motivasi belajar, tetapi juga perlu dijadikan bagian integral dari program bimbingan dan konseling secara berkelanjutan di sekolah.
Effectiveness of Group Guidance Services Using Socio-drama Techniques to Reduce Acts of Discrimination in High School Students Kharismaylinda, Joya; Harahap, Ade Chita Putri
Scaffolding: Jurnal Pendidikan Islam dan Multikulturalisme Vol. 5 No. 2 (2023): Pendidikan Islam dan Multikulturalisme
Publisher : Institut Agama Islam Sunan Giri (INSURI) Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/scaffolding.v5i2.2773

Abstract

This study aims to determine the effectiveness of group guidance services with sociodrama techniques to reduce acts of discrimination in Al-Washliyah 22 Medan high school students. The research approach is Quantitative, with the type of research using Quasi Experimental Design with treatment in the form of sociodrama conducted six times a meeting. The population of the study was the X-grade students of SMA Al-Washliyah 22 Medan totaling 2 study groups consisting of X MIA majors, Class A 32 Students and Class B 32 Students. Sampling was done by purposive sampling technique consisting of Class A 8 students and Class B 7 students. Techniques used in data collection using Experiments are conducted under controlled conditions and often involve a control group. The data analysis method used is paired sample t-test to test the hypothesis of the average of two samples and to find out if there is a difference before and after the treatment is carried out. In the paired sample t-test test, if the sig. two-tailed value is 0.05> the sig. 2-tailed value means there is a difference, and if the sig. two-tailed value> 0.05 means there is no difference. 2-tailed value of 0.000 < 0.05 in the experimental class, and 0.031 > 0.05 in the control class, which means that there is a difference in the average decrease in student discrimination in the experimental class. It can be concluded that group guidance services with sociodrama techniques are effective in reducing discrimination in high school students.
Eksplorasi Peran Ekskul PIK-R dalam Mengasah Keterampilan Public Speaking Anggota melalui Kegiatan Presentasi Mingguan Farsiah , Lia Satriani Ramdhan; Kharismaylinda, Joya; Azzahra , Lutfi Diyah; Dalimunthe , Deby Elystiadi; Sitinjak , Finny Cornelia; Sipayung , Sekar Ayu Anjarani; Wahyuni , Vintauli
Paedagogi: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan (e-journal) Vol. 11 No. 1 (2025): JUNE 2025
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/paedagogi.v11i1.66741

Abstract

Keterampilan public speaking merupakan kompetensi krusial bagi siswa SMA untuk mendukung perkembangan akademik, sosial, dan profesional. Penelitian kualitatif ini bertujuan mengeksplorasi peran ekstrakurikuler Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) dalam mengasah keterampilan public speaking melalui kegiatan presentasi mingguan. Sebanyak 18 siswa kelas X dan XI di SMA Negeri di Kota Medan diwawancarai secara semi terstruktur, dipilih melalui purposive sampling berdasarkan variasi gender, tingkat keaktifan, dan masa keanggotaan. Analisis tematik mengungkap bahwa presentasi mingguan meningkatkan kepercayaan diri, kelancaran berbicara, penguasaan materi, dan kemampuan berinteraksi dengan audiens. Tantangan seperti kegugupan, kesulitan mencari informasi, dan pertanyaan tak terduga turut muncul, terutama pada anggota baru dan pasif. Sistem rotasi presentasi antar divisi memberikan kesempatan latihan merata, meskipun manfaatnya bervariasi berdasarkan lama keanggotaan dan keaktifan. Penelitian ini menyarankan sesi refleksi pasca-presentasi, kegiatan luar sekolah, dan pelatihan formal untuk optimalisasi program PIK-R. Temuan ini berimplikasi bagi pendidik dan pengelola ekskul dalam pengembangan keterampilan komunikasi remaja.