Upaya pemerintah untuk mencapai tujuan SDGs ketiga dengan menjalankan program Keluarga Berencana dilaksanakan sebagai sarana untuk menekan pertumbuhan penduduk serta meningkatkan kesehatan ibu dan anak (dalam konteks tingginya angka kematian ibu), dan menyediakan akses kepada kontrasepsi bagi Pasangan Usia Subur (PUS) atau Wanita Usia Subur (WUS). Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengurangi permasalahan unmet need KB di Malang yang sangat kompleks dan krusial dengan membuat baru yaitu “E-Contraceptive Choice”.Rancangan metode pelaksanaan menggunakan langkah-langkah action research yaitu diagnosing, planning, action, evaluation, specifying learning. Hasil penelitian menunjukkan bahwa partisipasi mitra dalam mengikuti sosialisasi sistem baru untuk memilih alat kontrasepsi cukup baik. Para akseptor ingin mengikuti program pengenalan sistem baru dalam memilih alat KB untuk mengatur jarak kelahiran dan mempertimbangkan kenyamanan serta resiko sehingga memiliki keluarga sejahtera. Socialization of the E-Contraceptive Choice System: Decision System in Selecting Contraceptives at PKK Pramesti Pandanwangi The government's efforts to achieve the third SDGs goal by implementing the Family Planning program as a means of reducing population growth improving maternal and child health (in the context of high maternal mortality rates), and providing access to contraception for couples of childbearing age (PUS). or Women of Childbearing Age (WUS). This research aims to reduce the very complex and crucial problem of the unmet need for family planning in Malang by creating a new "E-Contraceptive Choice". The implementation method design uses action research steps, namely diagnosing, planning, action, evaluation, and specifying learning. The research results show that partner participation in socializing the new system for choosing contraceptives is quite good. The acceptors want to take part in the program to introduce a new system in choosing birth control methods to regulate birth spacing and consider the comfort and risks of having a prosperous family.