Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Pendekatan Public Relations Untuk Mengatasi Gap Komunikasi Antar Generasi di Perusahaan Summertide Julieta, Dita; Putri, Wirda Yulita
CARAKA : Indonesia Journal of Communication Vol 4, No 2 (2023): Caraka : Indonesia Journal of Communication
Publisher : Indonesian Scientific Journal (Jurnal Ilmiah Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25008/caraka.v4i2.89

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendekatan public relations perusahaan Summertide untuk mengatasi gap komunikasi antar generasi. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan metode deskriptif, dan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, serta dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian fungsi publc relations pada Summertide dijalankan oleh divisi lain, dengan menggunakan teori two ways symmetrical sebagai pendekatan public relations komunikasi antar generasi di Summertide terdiri dari tiga aspek yaitu: (1) Kredibilitas, dipengaruhi oleh pendidikan dan pengalaman individu membuat setiap generasi memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing; (2) Keterbukaan komunikasi dilakukan secara online dan offline untuk penyebaran informasi, diskusi, hingga pemecahan masalah. Dalam penerapannya peneliti menemukan hambatan yang muncul akibat perbedaan generasi, sehingga keterbukaan tidak berjalan maksimal; (3) Konsistensi, karyawan dan atasan yang berbeda generasi secara konsisten dan berkelanjutan berkomunikasi baik secara daring maupun tatap muka. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa hanya satu dari tiga indikator sebagai penentu komunikasi efektif yang terlaksana dengan baik, kedua indikator lainnya tidak terlaksana dengan maksimal sehingga komunikasi di perusahaan Summertide belum efektif.
Pendekatan Public Relations Untuk Mengatasi Gap Komunikasi Antar Generasi di Perusahaan Summertide Julieta, Dita; Putri, Wirda Yulita
CARAKA : Indonesia Journal of Communication Vol. 4 No. 2 (2023): Caraka : Indonesia Journal of Communication
Publisher : Indonesian Scientific Journal (Jurnal Ilmiah Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25008/caraka.v4i2.89

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendekatan public relations perusahaan Summertide untuk mengatasi gap komunikasi antar generasi. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan metode deskriptif, dan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, serta dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian fungsi publc relations pada Summertide dijalankan oleh divisi lain, dengan menggunakan teori two ways symmetrical sebagai pendekatan public relations komunikasi antar generasi di Summertide terdiri dari tiga aspek yaitu: (1) Kredibilitas, dipengaruhi oleh pendidikan dan pengalaman individu membuat setiap generasi memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing; (2) Keterbukaan komunikasi dilakukan secara online dan offline untuk penyebaran informasi, diskusi, hingga pemecahan masalah. Dalam penerapannya peneliti menemukan hambatan yang muncul akibat perbedaan generasi, sehingga keterbukaan tidak berjalan maksimal; (3) Konsistensi, karyawan dan atasan yang berbeda generasi secara konsisten dan berkelanjutan berkomunikasi baik secara daring maupun tatap muka. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa hanya satu dari tiga indikator sebagai penentu komunikasi efektif yang terlaksana dengan baik, kedua indikator lainnya tidak terlaksana dengan maksimal sehingga komunikasi di perusahaan Summertide belum efektif.
Peran Social Media Specialist dalam Meningkatkan Kesadaran Peduli Sampah Melalui Instagram @synergynara Peragi, Aldi; Putri, Wirda Yulita
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 5 No. 3 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v5i3.18622

Abstract

Technology has greatly influenced how people communicate and has led to the creation of new professions, such as Social Media Specialists, who play an essential role in connecting organizations with audiences. One example is Nara Synergy, an organization that uses Instagram to actively promote environmental issues, particularly focusing on waste awareness. In Indonesia, waste remains a significant concern, with data showing that approximately 72% of the public lacks sufficient awareness of the issue.This study aims to understand how a Social Media Specialist can utilize Instagram, specifically through @synergynara, to boost waste awareness. The research objective is to examine "The Role of Social Media Specialists in Raising Awareness of Waste Care through Instagram Social Media @synergynara." Using a descriptive qualitative approach, the study collects data through interviews, observations, and documentation. The findings highlight that Social Media Specialists play a crucial role in managing platforms effectively, yet there is room for improvement in the quality and frequency of engagement with the audience. By implementing a more proactive and innovative approach, public understanding of waste issues is likely to increase.Therefore, the Social Media Specialist’s role extends beyond simply managing content; they act as agents of change, inspiring and motivating society toward positive actions for a cleaner environment.
Upaya Cyber Public Relations Dalam Meningkatkan Kegiatan Marketing PT Moladin Digital Indonesia Hardiyanti, Iin; Putri, Wirda Yulita
Jurnal Public Relations (J-PR) Vol. 3 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/jpr.v3i1.1017

Abstract

AbstractPT Moladin Digital Indonesia is the first pioneer of an application that focuses on selling vehicles since 2019 and has been selling new or used cars online. PT Moladin Digital Indonesia belongs to the e-commerce category that only specializes in selling cars and motorcycles through applications. E-commerce is the process of buying or selling a product using electronic data via the internet. Seeing the trend in the use of social media and applications starting to have a very important role in the vehicle industry, the study aims to find out Cyber Public Relations in increasing PT Moladin Digital Indonesia's marketing activities. The concept used in this research is how to build engagement on social media proposed by Jefkins, namely Cyber Public Relations, Marketing Public Relations and New Media. The paradigm that will be used in this research is the constructivist paradigm using a qualitative descriptive approach. This research method is a case study. With the source of the data obtained from key informants are Mr. Arthur as Area Manager of Public Relations Moladin, then the supporting informant Mrs. Ita as sales manager. In collecting data, this study used participatory observation techniques, in-depth interviews, and documentation studies. The results of the discussion in this study indicate that the efforts that have been implemented in increasing PT Moladin Digital Indonesia's marketing activities in building trust and creating a positive image with the Moladin Care program are considered successful because it can be seen from the results of community achievements in using Moladin application services.Keywords: Cyber Public Relations, Marketing Public Relations, Social Media.