Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

MENINGKATKAN PERKEMBANGAN SOSIAL-EMOSIONAL MELEWATI KEGIATAN BERKEMAH HISBUL WATHAN DI SMP MUHAMMADIYAH TERPADU KOTA BENGKULU Inaya Aljawad, Havida; Jihan Fatimah, Iis; Anggraini, Puspita
Jurnal Citra Pendidikan Vol. 4 No. 3 (2024): Jurnal Citra Pendidikan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcp.v4i3.3657

Abstract

Penelitian pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan perkembangan sosial-emosional melalui kegiatan berkemah di SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Metode pengabdian dilakukan dengan melaksanakan serangkaian kegiatan berkemah yang dirancang khusus untuk mempromosikan pengembangan sosial-emosional siswa. Kegiatan tersebut mencakup berbagai aktivitas kolaboratif, refleksi diri, dan pembinaan kebersamaan. Data dikumpulkan melalui observasi partisipatif, wawancara, dan dokumentasi saat kegiatan berkemah untuk mengevaluasi perubahan dalam perkembangan sosial-emosional siswa. Analisis data dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam kemampuan siswa untuk berinteraksi secara positif, menangani konflik, dan menunjukkan empati terhadap sesama setelah mengikuti kegiatan berkemah. Temuan ini menggarisbawahi efektivitas kegiatan berkemah dalam meningkatkan perkembangan sosial-emosional siswa di SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Implikasi dari penelitian ini adalah perlunya integrasi kegiatan berkemah secara terencana dan berkelanjutan dalam kurikulum sekolah untuk mendukung pengembangan sosial-emosional siswa secara menyeluruh. Penelitian ini juga memberikan kontribusi bagi pemahaman tentang pentingnya pendekatan non-formal dalam pendidikan untuk memperkuat aspek-aspek sosial-emosional individu.
MENINGKATKAN PERKEMBANGAN SOSIAL-EMOSIONAL MELEWATI KEGIATAN BERKEMAH HISBUL WATHAN DI SMP MUHAMMADIYAH TERPADU KOTA BENGKULU Inaya Aljawad, Havida; Jihan Fatimah, Iis; Anggraini, Puspita
Jurnal Citra Pendidikan Vol. 4 No. 3 (2024): Jurnal Citra Pendidikan
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcp.v4i3.3657

Abstract

Penelitian pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan perkembangan sosial-emosional melalui kegiatan berkemah di SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Metode pengabdian dilakukan dengan melaksanakan serangkaian kegiatan berkemah yang dirancang khusus untuk mempromosikan pengembangan sosial-emosional siswa. Kegiatan tersebut mencakup berbagai aktivitas kolaboratif, refleksi diri, dan pembinaan kebersamaan. Data dikumpulkan melalui observasi partisipatif, wawancara, dan dokumentasi saat kegiatan berkemah untuk mengevaluasi perubahan dalam perkembangan sosial-emosional siswa. Analisis data dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam kemampuan siswa untuk berinteraksi secara positif, menangani konflik, dan menunjukkan empati terhadap sesama setelah mengikuti kegiatan berkemah. Temuan ini menggarisbawahi efektivitas kegiatan berkemah dalam meningkatkan perkembangan sosial-emosional siswa di SMP Muhammadiyah Terpadu Kota Bengkulu. Implikasi dari penelitian ini adalah perlunya integrasi kegiatan berkemah secara terencana dan berkelanjutan dalam kurikulum sekolah untuk mendukung pengembangan sosial-emosional siswa secara menyeluruh. Penelitian ini juga memberikan kontribusi bagi pemahaman tentang pentingnya pendekatan non-formal dalam pendidikan untuk memperkuat aspek-aspek sosial-emosional individu.
Pengaruh Alat Permainan Edukatif (APE) Papan Gembira terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Anak Usia Dini Jihan Fatimah, Iis; Widyasari, Choiriyah
Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 6 No. 1 (2025): Juli
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal (PPJ) PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/murhum.v6i1.1196

Abstract

Alat permainan papan gembira adalah papan yang mirip dengan permainan ular tangga, di dalam papan ini terdapat beberapa pertanyaan yang mengembangkan aspek berpikir kritis anak. TujuanĀ  penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh alat permainan edukatif papan gembira terhadap kemampuan berpikir kritis anak usia dini. Metode penelitian digunakan jenis kuantitatif dengan pendekatan crossectional. Populasi sebanyak satu kelas kelompok B anak usisa5-6 tahun, sedangkan sampel penelitian diambil seluruhnya sebanyak 16 anak dalam satu kelas dengan teknik analisis data regresi linier sederhana untuk menguji pengaruh variabel terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alat permainan edukatif dengan papan gembira semacam ular tangga dapat memberikan pengaruh bagi kemampuan berpikir anak secara kritis. Hal-hal menyangkut permainan sangat disukai oleh anak terutama anak dalam masa pertumbuhan usia 5-6 tahun pada subjek penelitian ini. Temuan penelitian memberikan implikasi bagi pembelajaran dengan metode bermain sambil belajar, yaitu dengan alat permainan edukatif yang sesuai bagi anak, mampu memberikan dampak positif dalam kreativitas dan cara berpikir anak