Sar, Deasy Sylvia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PROSPEK DIPLOMASI EKONOMI INDONESIA MELALUI POROS MARITIM DUNIA DALAM IMPLEMENTASI ASEAN BLUE ECONOMY Wu, Cherly Shereyah; Pasaribu, Rachel Graceya Epipania Junissi; Azzahra, Jelita Eka; Heryadi, Dudy; Sar, Deasy Sylvia
Jurnal Ilmiah Widya Sosiopolitika Vol 5 No 2 (2023): DIPLOMASI DAN ISU-ISU INTERNASIONAL
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JIWSP.2023.v05.i02.p04

Abstract

Artikel ini menganalisis implementasi Poros Maritim Dunia (PMD) Indonesia dalam konteks diplomasi ekonomi ASEAN dan kaitannya dengan gagasan Blue Economy di Asia Tenggara. Studi ini mengidentifikasi ambisi Indonesia dalam memimpin pemberdayaan maritim Asia Tenggara untuk pembangunan ekonomi berkelanjutan dan mengkaji prospek implementasi kebijakan PMD dari tahun 2019 hingga 2023. Melalui analisis dokumen dan literatur, penelitian ini menyoroti pentingnya keselarasan antara kebijakan PMD dan Blue Economy dalam mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan dan inklusif di ASEAN. Namun, penelitian juga mencatat bahwa implementasi kebijakan PMD belum sepenuhnya menyentuh dimensi ekonomi ASEAN. Dalam konteks ini, penelitian ini berusaha memberikan kontribusi dengan menganalisis prospek diplomasi ekonomi Indonesia dengan ASEAN melalui Poros Maritim Dunia, khususnya dalam rangka penerapan ASEAN Blue Economy. Temuan artikel ini dapat memberikan pemahaman yang lebih baik tentang tantangan dan peluang dalam mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di kawasan Asia Tenggara, serta memberikan rekomendasi kebijakan yang dapat memperkuat kolaborasi regional dan implementasi ASEAN Blue Economy Kata kunci : ASEAN Blue Economy, Poros Maritim Dunia, Diplomasi Ekonomi Indonesia dan ASEAN