Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Penerapan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Bahasa Inggris Mahasiswa Siregar, Sri Handayani
Journal of Engineering and Information Technology for Community Service Vol 2, No 4 (2024): Volume 2, Issue 4, April 2024
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33365/jeit-cs.v2i4.433

Abstract

Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan menawarkan jasa dan responnya sesuai dengan konteks penggunaanyamerupakan satu diantara materi sulit bagi mahasiswa. Data prestasi belajar materi tersebut dalam beberapa tahun terakhir menunjukkan prestasi mahasiswa sangat rendah, sehingga perlu dicarikan solusinya. Untuk itu dilaksanakan penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian mahasiswa Program Studi Fisioterapi yang berjumlah 38 orang. Objek penelitian adalah prestasi belajar bahasa Inggris. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahuidan menganalisis efektivitas model PBL untuk meningkatkan prestasi belajarbahasa Inggris. Data dikumpulkan menggunakan tes prestasi belajar dan dianalisissecara deskriptif kualitatif. Penelitian tindakan ini dikatakan berhasil bila mencapainilai rerata minimal 70 dan ketuntasan belaja klasikal minimal 85%. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa pada siklus I nilai rerata 69,41 dengan ketuntasan klasikal78.94%. Sedangkan pada siklus II, nilai rerata sebesar 72,88 dan ketuntasanklasikal mencapai 89,47%. Penerapan model pembelajaran PBL dapatmeningkatkan prestasi belajar mahasiswa Program Studi Fisioterapi dalam dua siklus.
Pemeriksaan HIV pada Darah Pendonor di Unit Tranfusi Darah RSUD Kabanjahe WARDHANI, SRI MURI DASA; POHAN, IKHSAN IBRAHIM; SIREGAR, SRI HANDAYANI
Journal of Engineering and Information Technology for Community Service Vol 3, No 1 (2024): Volume 3, Issue 1, Juli 2024
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33365/jeit-cs.v3i1.484

Abstract

HIV (Human Immunodeficiency Virus) is a virus that can cause AIDS by attacking white blood cells called CD4 cells and can damage the human immune system so that the body is no longer able to fight incoming diseases. The medium of transmission of HIV/AIDS can be the bloodstream in the form of wounds, sperm fluid and vaginal fluid. The way of transmission can be through sexual intercourse, blood transfusion, needle use and through HIV-infected pregnant women to their children. HIV testing of blood donors in the Blood Transfusion Unit of Kabanjahe Regional Hospital from January to February 2019 was conducted with the aim of determining the presence or absence of the HIV virus in the blood of donors. This examination is descriptive using the Rapid Test method, with a sample of 41 people and obtained results as many as 37 people (96.24%) donor blood is not infected with HIV and 4 people (9.76%) donor blood is infected with HIV. It is expected to the reader to be more careful in receiving donor blood or using needles, and to the relevant agencies to further improve the supervision and examination of donor blood.
PENGARUH PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA DI KELAS VII SMP NEGERI 1 BATANG ONANG KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA Siregar, Sri Handayani
JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Vol 7 No 2 (2024): JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Juli 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/mathedu.v7i2.6278

Abstract

Study This is study quantitative form design quasi experiment Which used class control And class experiment. Class experiment apply Problem Based Learning in process learning with material Rectangle And Rectangle Long. Population in study This is all over student class VII SMP Negeri 1 Batang Onang Kabupaten Padang Lawas Utara. And sample in study This 32 student For every class use Clusters Random Sampling . Use Model learning cooperative type Problem Based Learning (PBL) give influence significant to trust self And results Study student mathematics. The level of student confidence after using problem based learning from 32.94 become 84.16 And results Study mathematics student as big as 63.75 And after application model learning mark average become 87.34. Got it influence Which significant between application Problem Based Learning to trust self And results Study mathematics student in class VII SMP Negeri 1 Batang Onang Kabupaten Padang Lawas Utara. Class with apply model learning type Problem Based Learning to trust self And results Study student give influence significance. This showed results questionnaire with mark sig < 0.05 that is 0.01 < 0.05 And t count > t table ie 3,343 > 2.04. As well as mark results test with mark sig < 0.05 that is 0.00 < 0.05 And t count > t table ie 4,077 > 2.04, It means there is influence Which significant between application Problem Based Learning (PBL) to trust self student and result Study student. Keywords : Results Learning, Trust Self, PBL.
Pemeriksaan Kesehatan (Tekanan Darah, Gula Darah, Asam Urat dan Kolesterol) Masyarakat di Asrama Haji Medan Pohan, Ikhsan Ibrahim; Marpaung, Hakim Irwandi; Nasution, Irda Wahidah; Siregar, Sri Handayani; Helmiwati, Helmiwati; Dasawardhani, Sri Muri; Purba, Rismaidah; Nasution, Nurul Hidayah
Jurnal Pengabdian Sosial Vol. 1 No. 10 (2024): Agustus
Publisher : PT. Amirul Bangun Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/kg6ngr88

Abstract

Pemeriksaan kesehatan secara rutin dapat mencegah munculnya gejala suatu penyakit. Tiga masalah kesehatan penting diantaranya bertambahnya penyakit tidak menular, penyakit infeksi dan kemunculan penyakit yang seharusnya sudah berhasil diatasi. Pemeriksaan dapat berupa tekanan darah, kolesterol, asam urat dan glukosa darah. Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan di  Asrama Haji Medan, Metode pemeriksaan kesehatan yang digunakan yaitu Point of Care Testing (POCT).  Sampel berupa darah responden  yang berjumlah 25 orang. Kegiatan pemeriksaan kesehatan menggunakan alat berupa  tensimeter, stick GCU (Glucosa, cholesterol, uric acid) Easy Touch auto click,  tissue, bolpoint, lancetpen/lancet, alcohol swab, sarung tangan, dan lembar data hasil pemeriksaan kesehatan. Teknik pengumpulan data adalah data responden yang melakukan pemeriksaan kesehatan dan dijelaskan secara deskriptif. Pemeriksaan kesehatan dilakukan dengan melakukan registrasi/pendaftaran terlebih dahulu guna mendata jumlah, nama, alamat dan nomor handphone responden yang melakukan pengecekan kesehatan. Pemeriksaan kesehatan ini merupakan salah satu bentuk kegiatan pengabdian masyarakat yang memiliki peran penting agar masyarakat lebih sadar akan kualitas kesehatan yang dimiliki. Tidak sedikit masyarakat yang tidak menyadari manfaat dari pemeriksaan kesehatan rutin sehingga dengan adanya kegiatan pemeriksaan kesehatan ini dapat menambah pengetahuan masyarakat akan hal-hal apa saja yang harus dilakukan guna menjaga kondisi tubuh tetap sehat.
Pendidikan Idaman Dalam Perspektif Pendidikan Islam Anisa, Retno; Az Zahra, Nadya; Suryani, Ira; Nisa, Khairun; Siregar, Sri Handayani
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 2 No. 2 (2022): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan adalah suatu upaya yang dilakukan untuk membantu peserta didik agar mampu menjalani kehidupannya sendiri dan mampu bertanggung jawab dengan kehidupannya. Dalam perspektif islam pendidikan berarti upaya untuk membantu manusia mengembangkan seluruh potensinya dan membantu untuk mencari jati dirinya sehingga bisa mengetahui hakikat dirinya sendiri, dari apa dia diciptakan, mengapa dia diciptakan dan kemana kelak ia akan pergi dan mempertanggung jawabkan semua perilakunya semasa hidup di dunia. Dalam dunia pendidikan islam, pendidikan dikenal dengan istilah Tarbiyah, Ta'lim, dan Ta'dib. Dalam perspektif pendidikan islam pada hakikatnya bukan hanya memfokuskan pelajar atau mahasiswa untuk mampu memaparkan materi saja tetapi pendidikan yang dimaksud adalah menciptakan generasi yang berpengetahuan luas, dan berakhlak mulia.
The Effectiveness of Communicative Approach in Teaching Present Tense to Vocational College Students: An Experimental Study Siregar, Sri Handayani
English Teaching and Linguistics Journal (ETLiJ) Vol 5, No 2 (2024): ETLIJ - English Teaching and Linguistics Journal
Publisher : English Teaching and Linguistics Journal (ETLiJ)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/etlij.v5i2.23244

Abstract

This experimental study examined the impact of a communicative approach on students' present tense mastery using a one-group pretest-posttest design. The sample comprised 70 first-semester students at Politeknik Kesehatan YRSU Dr. Rusdi Medan (2022/2023), selected through random sampling. After implementing the communicative approach treatment, test results indicated a significant improvement in present tense proficiency, with 37 students (52.8%) achieving mastery and 33 students (47.2%) requiring further instruction. Statistical analysis revealed a p-value of 0.05, confirming the effectiveness of the communicative approach in enhancing students' present tense abilities. The findings demonstrate the potential of communicative methods for grammar instruction in vocational education contexts. 
Pemeriksaan Kesehatan (Tekanan Darah, Gula Darah, Asam Urat dan Kolesterol) Masyarakat di Asrama Haji Medan Edisi Ke 7 Purba, Rismaidah; Pohan, Ikhsan Ibrahim; Helmiwati, Helmiwati; Nasution, Irda Wahidah; Siregar, Sri Handayani; Marpaung, Hakim Irwandi; Dasawardhani, Sri Muri; Siregar, Fitri Handayani; Hasibuan, Rizki Kurniaty; Sipayung, Leo Pardon
Jurnal Pengabdian Sosial Vol. 2 No. 4 (2025): Februari
Publisher : PT. Amirul Bangun Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/706c7y86

Abstract

Pemeriksaan kesehatan secara rutin dapat mencegah munculnya gejala suatu penyakit. Untuk itu perlu diselenggarakan pengembangan kesehatan secara menyeluruh agar terwujud masyarakat yang sehat. Pemeriksaan dapat berupa tekanan darah, kolesterol, asam urat dan glukosa darah. Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan di Asrama Haji Medan Edisi ke 7, Metode pemeriksaan kesehatan yang digunakan yaitu Point of Care Testing (POCT). Sampel berupa darah responden yang berjumlah 36 orang. Kegiatan pemeriksaan kesehatan menggunakan alat berupa tensimeter, stick GCU (Glucosa, cholesterol, uric acid) Easy Touch auto click, tissue, bolpoint, lancetpen/lancet, alcohol swab, sarung tangan, dan lembar data hasil pemeriksaan kesehatan. Teknik pengumpulan data adalah data responden yang melakukan pemeriksaan kesehatan dan dijelaskan secara deskriptif. Pemeriksaan kesehatan dilakukan dengan melakukan registrasi/pendaftaran terlebih dahulu guna mendata jumlah, nama, alamat dan nomor handphone responden yang melakukan pengecekan kesehatan. Pemeriksaan kesehatan ini merupakan salah satu bentuk kegiatan pengabdian masyarakat yang memiliki peran penting agar masyarakat lebih sadar akan kualitas kesehatan yang dimiliki. Tidak sedikit masyarakat yang tidak menyadari manfaat dari pemeriksaan kesehatan rutin sehingga dengan adanya kegiatan pemeriksaan kesehatan ini dapat menambah pengetahuan masyarakat akan hal-hal apa saja yang harus dilakukan guna menjaga kondisi tubuh tetap sehat.
College Students' Ability in Using Prepositions "in, on, at" at Politeknik Kesehatan YRSU Dr.Rusdi Medan in 2022 Siregar, Sri Handayani
REGISTER: Journal of English Language Teaching of FBS-Unimed Vol. 14 No. 1 (2025)
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/reg.v14i1.64451

Abstract

This research deals with the college students’ ability in using preposition “in, on, at”. It attempts to find out how far the college students understand about these prepositions. The population of this research was 2022/2023 of semester I Physiotherapy students of Politeknik Kesehatan YRSU Dr. Rusdi Medan. The total number of populations were 50 Physiotherapy college students. To obtain the data, a set of multiple choice was administered to the total sample. After analyzing the data, it was found that the Physiotherapy college students were able to use prepositions “in, on, at”. There were 36 Physiotherapy college students or 75% of the sample who were able to do the test and 14 Physiotherapy college students or 25% of the sample who were unable. Finally, the semester I Physiotherapy college students of Politeknik Kesehatan YRSU Dr.Rusdi Medan were able in using preposition “in, on, at”.