Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Mapping Flood-Prone Areas Using GIS Through as Geo-Artificial Intelligence (Geo-Ai) Approach in Bengkulu City Apriana, Agnes; Al Ansory, Andre Rahmat; Agustina, Tari; Amalia, Isra; Refrizon, Refrizon
Journal of Technomaterial Physics Vol. 6 No. 1 (2024): Journal of Technomaterial Physics
Publisher : Talenta Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32734/jotp.v6i1.16006

Abstract

Bengkulu City is an area prone to flooding due to its proximity to the river estuary. Flooding in Bengkulu City usually occurs during the rainy season, when high rainfall and overflowing rivers can cause inundation in several areas around the city. This research aims to identify flood-prone areas in Bengkulu City through a Geographic Artificial Intelligence (Geo-AI) approach. Geo-AI is an artificial intelligent machine with geospatial data, including satellite images and weather data, whose data analysis is more accurate and efficient in identifying flood-prone areas. Geographic Information System (GIS) can present objects of flood-prone areas from the real world in digital form. Through Google Earth Engine (GEE), satellite imagery data and other geospatial data are processed and analyzed using artificial intelligence algorithms to identify flood patterns and frequently flooded areas. The final result of this research is a map of flood-prone areas in Bengkulu City. On the map, it can be concluded that the red-colored areas including Rawa Makmur, Tanjung Agung, Bentiring, Kebun Tebeng, Penurunan, Sukarami, Pekan Sabtu, and Air Sebakul are areas that are often flooded so that these areas can be confirmed as flood-prone.
Pemanfaatan Citra Satelit Dan Multichannel Analysis of Surface Waves (MASW) Untuk Mitigasi Bencana Abrasi Desa Urai, Bengkulu Rahmawati, Nur Shafira; Farid, Muchammad; Refrizon, Refizon; Al Ansory, Andre Rahmat
Buletin Oseanografi Marina Vol 13, No 3 (2024): Buletin Oseanografi Marina
Publisher : Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/buloma.v13i3.63278

Abstract

Desa Urai merupakan salah satu desa yang terkena dampak abrasi parah di Kabupaten Bengkulu Utara. Abrasi yang terjadi menyebabkan perubahan garis pantai sehingga mengakibatkan kerusakan sarana dan prasarana yang ada di pantai. Pada riset ini memperoleh data primer menggunakan metode MASW dan data sekunder berupa data garis pantai pesisir Desa Urai selama 16 tahun (2006-2022) dengan menggunakan citra satelit. Analisis perubahan garis pantai Desa Urai, Kabupaten Bengkulu Utara dari 2006 hingga 2022 menunjukkan adanya abrasi signifikan. Titik-titik utama mengalami abrasi sekitar ±8 meter/tahun, sedangkan titik dengan perlindungan pantai memiliki abrasi minimal, hanya sekitar 0,1-0,5 meter/tahun. Ini menunjukkan keberhasilan infrastruktur perlindungan pantai dalam mengurangi dampak abrasi. Penelitian menemukan perubahan garis pantai rata-rata ±8 meter/tahun. Analisis menggunakan MASW dan citra satelit menunjukkan abrasi terparah di titik 1, 2, 4, 6, dan 8 (±3,4-8 meter/tahun), sedangkan titik 3 dan 7 mengalami abrasi paling rendah (±0,1-0,5 meter/tahun). Struktur batuan pada kedalaman ±30 meter terdiri dari 3 lapisan. Penelitian bertujuan untuk mitigasi bencana abrasi demi pembangunan berkelanjutan dari pemerintah provinsi hingga desa di Desa Urai, Kabupaten Bengkulu Utara. Urai Village is one of the villages affected by severe abrasion in North Bengkulu Regency. The abrasion that occurs causes changes in the coastline, causing damage to the facilities and infrastructure on the beach. In this research, primary data was obtained using the MASW method and secondary data in the form of coastal coastal data of Urai Village for 16 years (2006-2022) using satellite imagery. Analysis of changes in the coastline of Urai Village, North Bengkulu Regency from 2006 to 2022 showed significant abrasion. The main points experience abrasion of about ±8 meters/year, while the points with coastal protection have minimal abrasion, only about 0.1-0.5 meters/year. This shows the success of coastal protection infrastructure in reducing the impact of abrasion. Research found an average change in the coastline of ±8 meters/year. Analysis using MASW and satellite imagery showed the worst abrasion at points 1, 2, 4, 6, and 8 (±3.4-8 meters/year), while points 3 and 7 experienced the lowest abrasion (±0.1-0.5 meters/year). The rock structure at a depth of ±30 meters consists of 3 layers. The research aims to mitigate abrasion disasters for sustainable development from the provincial government to the village in Urai Village, North Bengkulu Regency.
Perubahan Garis Pantai Rawan Gempabumi di Lokasi Terabrasi Menggunakan Data Geofisika Priscilla, Viona Azhari; Farid, Muchammad; Lidiawati, Liza; Al Ansory, Andre Rahmat
Buletin Oseanografi Marina Vol 14, No 1 (2025): Buletin Oseanografi Marina
Publisher : Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/buloma.v14i1.64643

Abstract

Kabupaten Bengkulu Utara mempunyai garis pantai yang panjangnya sekitar 262,63 km dan berada di wilayah rawan Gempabumi yang ditunjukkan dengan besarnya nilai Peak Ground Acceleration (PGA > 300). Salah satu sumber daya pesisir di Kabupaten Bengkulu Utara yang memberikan manfaat bagi masyarakat setempat adalah kawasan di sepanjang pantai. Namun, manfaat bagi masyarakat sekitar terancam akibat fenomena abrasi di wilayah pesisir. Kabupaten Bengkulu Utara merupakan kabupaten ke-70 di indonesia yang rentan terhadap bencana abrasi pantai, sehingga masuk dalam kategori kabupaten yang sangat rentan terhadap bencana jenis tersebut. Desa Urai merupakan salah satu wilayah yang rentan terhadap abrasi pantai di Kabupaten Bengkulu Utara. Berdasarkan keadaan yang terjadi di Desa Urai, maka perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui kecepatan perubahan garis pantai menggunakan data Citra Satelit dan data Seismik Pasif dalam bentuk kecepatan gelombang geser ( ) dengan menggunakan metode HVSR (Horizontal to Vertical Spectral Ratio). Hasil penelitian menunjukkan daerah yang mengalami abrasi memiliki kecepatan perubahan garis pantai pada rentang antara 1,41-5,04 m/tahun, dengan kecepatan gelombang geser ( ) antara 176,30-237,12 m/s. Daerah yang mengalami abrasi memiliki nilai kecepatan perubahan garis pantai yang tinggi yang didukung dengan nilai  rendah yang mengindikasikan klasifikasi tanah berada pada jenis tanah lunak sampai sedang. 
Estimation of Geothermal Potential Area in Kabawetan Sub-District, Using 2D Magnetotelluric Inversion Method Gumanty, Usman; Farid*, Muchammad; Refrizon, Refrizon; Azzahra, Gusti Ayu Zahwa; Nurhayati, Ratna Dewi; Al Ansory, Andre Rahmat; Raihana, Hana
Aceh International Journal of Science and Technology Vol 14, No 1 (2025): April 2025
Publisher : Graduate School of Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.13170/aijst.14.1.44628

Abstract

Kabawetan is located in the subduction zone of the magmatic arc in the Indonesian tectonic system. The geothermal energy potential in this region is closely tied to volcanic activity, which is prevalent along the Ring of Fire on the island of Sumatra. This study aims to identify the distribution of subsurface resistivity values related to geothermal potential in the Kabawetan Region. To achieve this, the magnetotelluric (MT) method is used, utilizing electrical and magnetic sensors. Data were collected using two horizontal electrical sensors (Ex, Ey) and three magnetic sensors, including two horizontal sensors (Hx, Hy) and one vertical sensor (Hz). Measurements using the magnetotelluric method can be used to determine the subsurface rock layers based on resistivity values. The results of data processing yield a 2D cross-section of the resistivity value, which characterizes the potential for geothermal energy. This study used four measurement points to analyze resistivity variations and determine geothermal potential. Field measurement data were processed using MAPROS software, and a 2D cross-section model was created using ZONDMT2D. The results showed that resistivity values of 20-60 m, thought to be impermeable overburden, were at depths of 0-1.5 km and 2.5-4 km, resistivity values of 0.54-1 m indicated permeable reservoirs at depths of 1.5-2.5 km, and resistivity values of 290-550 m indicated geothermal rocks at depths of 4-10 km. The findings of this research are expected to enhance the understanding of geothermal energy as a renewable resource, thereby supporting the Sustainable Development program.