Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Innovative: Journal Of Social Science Research

Perancangan Arsitektur Enterprise Menggunakan Framework Togaf Adm Pada Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Nita Labamaking, Thomas Elvinus Duden; Alfan, Hilarius
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 5 No. 2 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v5i2.18539

Abstract

Suatu organisasi termasuk dalam dunia pendidikan, bisnis dan lembaga pemerintah dapat membuat bergantung pada pemanfaatan inovasi data yang digunakan. Peran teknologi informasi dalam sistem informasi mejadi hal yang diperlukan dalam era digital saat ini, sistem infromasi dapat membantu kita dalam kegiatan atau pekerjaan sehari-hari. Suatu organisasi termasuk dalam dunia pendidikan, bisnis dan lembaga pemerintah dapat membuat bergantung pada pemanfaatan inovasi data yang digunakan. Sekolah Menengah Pertama atau disingkat SMP Negeri 1 Nita merupakan salah satu lembaga pendidikan yang berstatus negeri yang berada ada naungan pemerintah. Saat ini SMP Negeri 1 Nita belum memiliki arsitektur sistem informasi. Dengan belum adanya arsitektur sistem informasi akan menyulitkkan dalam melakukan penyebaran informasi dan pertukaran data. Dalam penelitian ini menggunakan framework The Open Group Architecture Framework (TOGAF). TOGAF dipilih Karena dapat beradaptasi dan open source, TOGAF memberikan teknik poin demi poin untuk membangun dan mengawasi dan melaksanakan desain ventura dan kerangka data yang disebut Architecture Development Method (ADM). Dengan menggunakan Framework TOGAF ADM hasil yag diharapkan adalah mempermudah dalam perancangan arsitektur enterprise berupa cetak biru yang meliputi arsitektur bisnis, arsitektur data, dan arsitektur aplikasi, aristektur teknologi untuk menunjang dalam melakukan penyebaran informasi dan pertukaran data antara setiap bidang dalam sekolah. Kata Kunci: Sistem Informasi, SMP Negeri 1 Nita, Togaf ADM.