Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN KARTU BUDAYA INDONESIA (KABUSA) PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR Cahyati, Intan; Dian Lestari, Neta; Lara Syaflin, Sylvia
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 03 (2024): Volume 09, Nomor 03, September 2024 In Progres
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i03.16710

Abstract

The problem with this research is that students have difficulty understanding the material on the forms of cultural diversity in Indonesia, especially on the island of Sumatra, as well as the lack of use of learning media. This research aims to produce learning media for Indonesian cultural cards (kabusa) that are valid, practical and effective. The method used is the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation). The research results showed that the Indonesian cultural card learning media (kabusa) that was developed met the "Very Valid" criteria because it obtained a validity value of 81.61%. Based on the one to one evaluation trial, it obtained a practicality score of 90% for the "Very Practical" criteria and based on the small group evaluation trial it obtained a score of 87.81% for the "Very Practical" criterion. Based on field test trials from student test questions, an N-Gain value of 0.7755 was obtained for the "High" criteria and an N-Gain percent value of 77.512%, which means the use of Indonesian cultural card media (kabusa) with the criteria "Effective" for use.
Partisipasi Generasi Muda Dalam Mewujudkan Demokrasi Berkualitas Nopriani, Aulia; cahyati, Intan; ramadhan, Arrizki
Journal of Social and Education Vol. 2 No. 1 (2025): Journal of Social and Education
Publisher : Lembaga Riset dan Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.1234/xhda7r50

Abstract

Demokrasi yang berkualitas membutuhkan partisipasi aktif dari seluruh elemen masyarakat, termasuk generasi muda. Partisipasi politik generasi muda merupakan bentuk keterlibatan mereka dalam proses pengambilan keputusan publik yang memengaruhi masa depan bangsa. Objek riset dalam studi ini adalah generasi muda Indonesia, khususnya kelompok usia 17–30 tahun yang aktif atau berpotensi aktif dalam kegiatan politik dan demokrasi, baik secara formal maupun informal. Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bentuk-bentuk partisipasi generasi muda dalam demokrasi serta mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi tingkat partisipasi mereka dalam proses demokrasi di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur, yaitu dengan menelaah berbagai sumber pustaka seperti buku, jurnal ilmiah, artikel akademik, dan laporan riset yang relevan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa partisipasi generasi muda tidak hanya terbatas pada pemilihan umum, tetapi juga mencakup peran sebagai duta demokrasi, keterlibatan dalam aksi unjuk rasa, dan aktivitas politik digital. Faktor-faktornya seperti pendidikan politik, media sosial, lingkungan sosial, serta kepercayaan terhadap institusi politik turut memengaruhi tingkat partisipasi mereka.