Dwi Kurnia Febrianti kurnia
Jurusan Teknologi Laboratorium Medis Poltekes Kemenkes Mataram

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Relationship Of Serum Creatinine Levels And Urine Creatinine In Workers In PenimbungVillage Dwi Kurnia Febrianti kurnia; Siti zaetun; Ida Bagus Rai Wiadnya; I wayan Getas; Fihiruddin Fihiruddin
Journal of Indonesia Laboratory Students (JILTS) Vol. 2 No. 1 (2023): Journal of Indonesia Laboratory Students
Publisher : Poltekkes Kemenkes Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32807/jilts.v2i1.16

Abstract

Latar Belakang: Kreatinin merupakan hasil metabolis dari kreatinin dan fosfokreatinin. Kreatinin difiltrasi di gromerulus dan di reabsorpsi di tubular. Proses awal biosintesis kreatinin berlangsung di ginjal yang melibatkan asam amino arginin dan glisin. Kreatinin adalah produk akhir dari metabolis yang dikeluarkan melalui ginjal. Tujuan : untuk mengetahui hubungan kadar kreatinin serum dan kreatinin urine pada buruh di Desa Penimbung. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian observasional Analitik yaitu penelitian yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui hubungan kadar kreatinin serum dan kreatinin urine pada buruh di Desa Penimbung secara deskriptif berdasarkan hasil pemeriksaan kadar kreatinin. Hasil : Nilai kadar tertinggi untuk kreatinin serum adalah 5,72 mg/dl dan nilai kadar tertinggi untuk kreatinin urine adalah 5,0 g/dl. Kesimpulan: hasil uji korelasi spearmen diperoleh nilai signifikan 0,080 > 0,05 sehingga dapat disimpulkan tidak terdapat hubungan kadar kreatinin serum dan kreatinin urine pada buruh di Desa Penimbung. Rerata kadar Kreatinin serum pada buruh di Desa Penimbung 4,22 mg/dl. Rerata kadar kreatinin urine pada buruh di Desa Penimbung 4,60 g/dl. Terdapat hubungan kadar kreatinin serum dan kreatinin urine pada buruh di Desa Penimbung.