Wahyuni, Ananda Tri
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Pengetahuan Kelompok Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Desa Dasok Di Kecamatan Pademawu, Pamekasan Samsuki, Samsuki; Angraini, Merie Satya; Wahyuni, Ananda Tri; Firdaus, Firda; Purnamasari, Purnamasari; Setiani, Yusrina Ayu; Kaffa, Zilmi
Darmabakti : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 5 No 02 (2024): Darmabakti : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Peneliian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Islam Madura (UIM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31102/darmabakti.2024.5.02.229-236

Abstract

Program pengabdian masyarakat ini berlokasi di Desa Dasok, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan ini dikonsentrasikan di sektor ekonomi. Desa Dasok memiliki UMKM yang sangat minim terkelola dengan baik dari segi manajemen. Pemilik UMKM masih banyak yang kurang mendapatkan perhatian atau pelatihan SDM untuk pengelolaan dengan pengembangan UMKM. Melalui kegiatan pengabdian ini diupayakan agar potensi sumber daya alam dan mengembangkan sumber daya manusia yang tersedia bisa meningkatkan perekonomian daerah ini dalam bentuk program meningkatkan sumber daya manusia. Maka kegiatan pengabdian masyrakat metode yang digunakan yaitu mengidentiikasi permasalahan-permasalahan yang terdapat di Desa Dasok ini, dilaksanakan pemberdayaan masyarakat dengan cara sosialisasi, FGD dan pelatihan. Pada kegiatan pendampingan pemasaran ini mendapatkan hasil bahwa kegiatan ini berhasil meningkatakn pengetahuan para pelaku UMKM menggunakan digital marketing dengan plikasi shopee dan whatapps bussines. Hasil dari kegiatan pelatihan pengelolaan manajemen sumber daya manusia dan manajerial membuat para pelaku UMKM memahami pentingnya pengetahuan, keterampilan dan kemampuan untuk mengelola UMKM.