Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SOSIALISASI TUMPENG GIZI SEIMBANG PADA ANAK DI SDN 17 GUNUNG PANGILUN KECAMATAN PADANG UTARA TAHUN 2024 Ismiarti; Humulusna , Rira; Husnia, Attahiyatul; Afroza, Faiza; Azzahra, Zakila; Yuniarti, Elsa
Jurnal Gembira: Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 06 (2024): DESEMBER 2024
Publisher : Media Inovasi Pendidikan dan Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kekurangan gizi pada anak usia dini dapat menghambat pertumbuhan dan perkembangan. Untuk mengatasi masalah ini, kegiatan sosialisasi tumpeng gizi dilaksanakan di SDN 17 Gunung Pangilun pada 9 November 2024. Hasil post-test menunjukkan peningkatan pengetahuan siswa mengenai kelompok makanan, namun konsumsi buah dan sayur masih perlu ditingkatkan. Temuan ini mengindikasikan pentingnya program lanjutan yang lebih terintegrasi dengan kurikulum sekolah dan melibatkan orang tua untuk memastikan tumbuh kembang optimal anak Indonesia.