Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Asuhan Kesehatan Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan dan Keperawatan

GAMBARAN PENGETAHUAN AKSEPTOR KB SUNTIK 3 BULANAN TENTANG GANGGUAN POLA HAID Ira Titisari, S.Si.T, Ira Titisari, S.Si.T; Triatmi Andri Yanuarini, M.Keb, Triatmi Andri Yanuarini, M.Keb; Diany Wahyu Hapsari, Diany Wahyu Hapsari
Asuhan Kesehatan : Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan dan Keperawatan Vol 4, No 1 (2013): ASUHAN KESEHATAN JURNAL ILMIAH ILMU KEBIDANAN DAN KEPERAWATAN
Publisher : AKADEMI KESEHATAN RAJEKWESI BOJONEGORO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (48.64 KB)

Abstract

Berbicara tentang kesehatan reproduksi banyak sekali yang harus dikaji, tidak hanya tentang organ reproduksi saja tetapi ada beberapa aspek, salah satunya adalah kontrasepsi. Salah satu kontrasepsi yang populer di Indonesia adalah kontrasepsi suntik. Kontrasepsi suntik memiliki kelebihan dan kekurangan dan salah satu kelemahan dari kontrasepsi suntik adalah terganggunya pola haid diantaranya adalah amenorea, menoragia dan muncul bercak (spotting)(Gungde, 2008). Untuk itu peneliti tertarik untuk meneliti ?Gambaran Pengetahuan Akseptor KB Suntik 3 Bulanan Tentang Gangguan Pola Haid di BPS Ny. Sukatmi Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri?.     Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Gambaran Pengetahuan Akseptor KB Suntik 3 Bulanan Tentang Gangguan Pola Haid. Teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampling dengan sampelnya adalah sebagian akseptor KB Suntik 3 Bulanan yang tercatat di buku register di BPS Ny. Sukatmi Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri sebanyak 34 orang.     Dari hasil penelitian ini menunjukkan pengetahuan Akseptor KB Suntik 3 Bulanan Tentang Gangguan Pola Haid 24% berpengetahuan baik, 64% berpengetahuan cukup dan 12% berpengetahuan kurang. Diharapkan kepada Bidan agar meningkatkan kualitas pelayanan KB dengan pemberian informasi yang berkaitan dengan efek samping pemakaian kontrasepsi khususnya KB suntik 3 bulanan tentang gangguan pola haid maupun hambatan medis yang mungkin ditemukan.Kata Kunci : Akseptor KB Suntik 3 Bulanan, Gangguan Pola Haid, Pengetahuan  
PERBEDAAN INTENSITAS NYERI SEBELUM DAN SESUDAH PEMBERIAN METODE ANB (TERAPI PERSALINAN RELAKS, NYAMAN DAN AMAN) PADA INPARTU KALA I FASE AKTIF PERSALINAN DI BPS SITI MUZAYANAH Triatmi Andri Yanuarini, Triatmi Andri Yanuarini; Ira Titisari, Ira Titisari; Neni Restiana Putri, Neni Restiana Putri
Asuhan Kesehatan : Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan dan Keperawatan Vol 4, No 1 (2013): ASUHAN KESEHATAN JURNAL ILMIAH ILMU KEBIDANAN DAN KEPERAWATAN
Publisher : AKADEMI KESEHATAN RAJEKWESI BOJONEGORO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (168.448 KB)

Abstract

From the data of childbirth reference in Indonesia hospital, to appear all of that is can not endure from this pain. At 2002 in Dr Pringadi hospital Medan for example, the number of childbirth reference who can not endure this pain are 35,7% from 375 childbirth. While of that at 2008 in periode of february in Gambiran hospital Kediri the number of childbirth reference who can not endure this pain are 35% from 51 childbirth.  Anb methode is one of non-farmachologic technique to prevent this pain. This research is aimed to know the different of rain intensity before and after the giving of anb method (relax, comfort and secure theraphy) in childbirth process.Pra-experimental is used as research of design. The sample is mother that facing the childbirth in BPS Siti Muzayanah. It is used consecutive sampling technique. There are 7 person of sample. The data is taken by using observation sheet. The data is analized by using wilcoxon formula with 5 % significance.The result shows t table > t count that 2 > 0, which is mean there is a different of rain intensity before and after the giving of anb method (relax, comfort and secure theraphy) in childbirth process. Hopefully the next study will give more concern about the factors of the pain.Keyword : anb method, pain, inpartu