Juliansyah, Firman
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PROMOSI, INOVASI PRODUK DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN MELALUI KEPUTUSAN PEMBELIAN DI BAKE AND BEYOND SENTUL CITY Juliansyah, Firman; Karyatun, Subur
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 6 (2024): COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i6.13745

Abstract

Penelitian ini untuk menganalisis pengaruh promosi, inovasi produk, dan persepsi harga, terhadap kepuasan konsumen melalui keputusan pembelian di Bake and Beyond Sentul City. Sebanyak 120 sampel digunakan dengan menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan pengolahannya menggunakan structural equation modelling (SEM). Hasil penelitian menunjukkan promosi, inovasi produk dan persepsi harga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Promosi, inovasi produk dan persepsi harga berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian, Keputusan pembelian berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Promosi, inovasi produk dan persepsi harga berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kepuasan konsumen melalui keputusan pembelian.