Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Does the Laying Hen Assistance Program Improve the Farmer's Economy? Study in Palopo City Government Rosa Suryaningsih; Dewi Marwati Nuryanti; Akmal Zainuddin; Burhanuddin Harahap
JURNAL TRITON Vol 16 No 1 (2025): JURNAL TRITON
Publisher : Politeknik Pembangunan Pertanian Manokwari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47687/jt.v16i1.960

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis dengan tujuan mendapatkan informasi yang lebih akurat terhadap bagaimana pengaruh peran penyuluh pertanian dan bantuan ayam petelur yang telah diberikan pemerintah kepada kelompok Tani ternak dapat memberikan manfaat ekonomi bagi anggotanya. Penelitian ini dilakukan di Palopo pada Dinas Pertanian, Peternakan dan Perkebunan mulai dari bulan November s/d Desember 2023 terhadap kelompok peternak ayam petelur yang telah menerima bantuan di Kota Palopo selama lima tahun terakhir. Metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif digunakan pada penelitian ini. data diolah menggunakan teknik SEM. Data sekunder dikumpulan menggunakan kuesioner yang dibagikan kepada 60 anggota kelompok yang telah mendapatkan pendampingan, yaitu satu pengurus dan satu anggota kelompok. Hasil analisis statistik terhadap pengaruh masing-masing variabel penelitian dinyatakan bahwa dari 10 hipotesis yang diteliti, terdapat dua hipotesis yang diterima (positif dan siknifikan), yaitu Hipotesis 5 dan Hipotesis 6, sedangkan hipotesis lain dalam analisis statistik ditemukan ditolak (tidak berpengaruh positif dan siknifikan). Sedangkan secara keseluruhan pengaruh variabel inovasi dan adopsi teknologi, efektifitas bantuan dan fungsi penyuluh pertanian secara bersama sama mempengaruhi variabel peningkatan ekonomi petani sebesar 74,9% termasuk kriteria kuat, sedangkan pengaruh variabel inovasi dan adopsi teknologi, efektifitas bantuan dan fungsi penyuluh pertanian secara bersama-sama variabel program bantuan ayam petelur sebesar 24,2% termasuk kriteria lemah.
Will the Role and Effectiveness of Agriculture, Animal Husbandry and Plantation Service Organization to Farmer Empowerment: A Study in Mungkajang District, Palopo City Husni, Hilda Fitriani; Idawati; Taruna Shafa Arzam AR; Burhanuddin Harahap
Al-Kharaj: Journal of Islamic Economic and Business Vol. 7 No. 3 (2025): : All articles in this issue include authors from 3 countries of origin (Indone
Publisher : LP2M IAIN Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/kharaj.v7i3.7675

Abstract

The development of the agricultural sector is one of the important pillars to increase national economic growth and community welfare. This study measures whether the role of the Agriculture Office is focused on the empowerment of farmers through the effectiveness of the organization in Mungkajang District, Palopo City. The research methodology used was quantitative by collecting data from farmer groups using a structured questionnaire using the Likert scale. The number of respondents was 102 members of farmer groups. The data was analyzed statistically inferentially using the Structural Equation Modeling (SEM) technique using the Smart-PLS application. The results of the study show that the research results obtained that the variable of Service Role (X) has a positive and significant effect on Farmer Empowerment (Y) in Mungkajang District, Palopo City; Organizational Effectiveness (Z) has a positive and significant effect on Farmer Empowerment (Y) in Mungkajang District, Palopo City; the role of the Service (X) has a positive and significant effect on the Effectiveness of the Organization (Z); and Role (X) has a positive and significant effect on Farmer Empowerment (Y) in Mungkajang District through the Organizational Effectiveness (Z) of the Palopo City Agriculture, Livestock, and Plantation Office. Sugestion is in the future, this research could be carried out on a larger scale, with the coverage of all farmer group in Palopo City. This would be accomplished by comparing farmer group in each regional work unit. This would make it possible to evaluate the role and effectiveness of the agriculture, livestock and plantation service organization in farmer empowerment.