Jayani, Ahmad
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peran Guru PAI dalam Pembentukan Karakter Religius Siswa di MTs Zahrotul Islam Kota Probolinggo Jayani, Ahmad; Nuha, Nazahah Ulin
MASALIQ Vol 5 No 2 (2025): MARET
Publisher : Lembaga Yasin AlSys

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58578/masaliq.v5i2.5086

Abstract

This study aims to explore the role of Islamic Religious Education (PAI) teachers in shaping the religious character of students at MTs Zahrotul Islam in Probolinggo City. The implementation of PAI education in this institution is not limited to academic or cognitive aspects but also encompasses a broader religious dimension. MTs Zahrotul Islam is committed not only to imparting religious knowledge but also to fostering individuals with strong moral and religious character. This study employs a descriptive qualitative method with source triangulation, involving the principal, PAI teachers, and students for data validation. The data analysis technique follows Spradley’s model, utilizing a componential analysis approach to identify relevant domains and verify data accuracy. The findings indicate that the role of PAI teachers in shaping students’ religious character can be analyzed through an academic approach based on educational theory and empirical studies. PAI teachers serve not only as facilitators in transmitting religious knowledge but also as role models who significantly influence students' behavior, ethics, and social interactions. This study highlights the necessity of a systematic approach that integrates educational policies with innovative learning strategies, including extracurricular activities based on Islamic values. Thus, the role of PAI teachers in fostering students’ religious character at MTs Zahrotul Islam is not merely instructional but also transformative in shaping a generation with strong moral integrity and adherence to Islamic principles.
Metode Observasi Lingkungan Dalam Upaya Peningkatan Hasil Belajar IPA Siswa MTs Zahrotul Islam Probolinggo Mufti Miftahul Huda; Benny Prasetya; Aziz, Ahmad Adib; Jayani, Ahmad
At-Tarbiyah: Journal of Islamic Religious Research and Education Vol. 2 No. 2 (2025): At-Tarbiyah: Jurnal Penelitian dan Pendidikan Agama Islam
Publisher : STAI Tebing Tinggi Deli

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII Mts Zahrotul Islam dalam mata pelajar ilmu pengetahuan alam maka dilakukanlah penelitian ini dengan menggunakan metode observasi lingkungan. penelitian ini dilaksanakan dengan siswa-siswi yang berjumlah 23 siswa yang bertempat di Mts Zahrotul Islam Kec. Dringu Kab Probolinggo. Penelitian ini berhasil didapatkan setelah melakukan dua kali penelitian kelas yang mana dalam sekali penelitian menggunakan empat tahapan, yaitu: Rencana tindakan (planing), memulai Tindakan (acting), observasi (observing) dan merefleksi tindakan (reflecting). dari hasil observasi dan dokumentasi menemukan hasil sebagai berikut  : (1) hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam materi ekosistem bagi siswa dapat ditingkatkan melalui metode observasi lingkungan, (2) Setelah melakukan observasi lingkungan terdapat beberapa peningkatan, yang mana siswa mulai aktif dan mampu mencerna mata pelajaran dengan baik dimana hasil ini dibuktikan dengan siwa mampu menjawab pertanyaan dari soal yang mudah hingga soal sulit dalam proses pembelajaran.