Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengendalian Kualitas Produk Pakaian Bayi dengan Metode Statistical Quality Control Amanda, Sheva; Suparno, Adizty
Jurnal Manajemen Transportasi & Logistik (JMTRANSLOG) Vol 12, No 1 (2025): Maret
Publisher : Institut Transportasi dan Logistik Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54324/j.mtl.v12i1.1472

Abstract

 Quality Control is a very important activity for the company to increase the market and income due to consumers’ highly consideration of the goods quality when purchasing. The purpose of the research is to determine the causes of rejected products and to provide solutions. The research was using Statistical Quality Control method which included process diagrams, check sheets, histograms, control charts, Pareto diagrams, scatter diagrams, Fishbone diagrams, and 5W+1H. The results show that there are two types of prioritized rejected products that are holes and dirty ones. Based on the data processing and calculation on the control map, there are several points outside the control limits caused by overheat machine used and human error. Based on the data processing carried out using Fishbone diagram, there are some factors causing these types of rejected goods of apparel such as operator negligence, lack of machine maintenance, poor quality of the materials, and insufficient lighting. The proposed improvements to be implemented are arranging supervision schedules, managing shift schedules, conducting daily briefings, scheduling the machine maintenance, selecting material vendors using AHP method, and re-arranging the production layouts. Kata kunci  : Pengendalian Kualitas, Statistical quality control, Produk Reject
MEMBANGUN PERSONAL BRAND DI ERA DIGITAL: STUDI NETNOGRAFI ATAS STRATEGI ENDORSEMENT FADIL JAIDI DI INSTAGRAM Amanda, Sheva; Trisakti, Febby Amelia
Jurnal Riset Mahasiswa Dakwah dan Komunikasi Vol 7, No 2 (2025)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/jrmdk.v7i2.37801

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi personal branding Fadil Jaidi dalam melakukan endorsement di Instagram melalui pendekatan netnografi. Sebagai seorang influencer, Fadil Jaidi memanfaatkan media sosial untuk membentuk citra diri yang kuat dan menarik bagi audiens serta brand. Pendekatan netnografi digunakan untuk mengamati interaksi, konten, dan pola komunikasi digital yang dibangun Fadil Jaidi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Fadil Jaidi berhasil membangun personal branding yang efektif dan berpengaruh positif terhadap praktik endorsement. Keberhasilannya ditunjang oleh beberapa faktor utama, yaitu spesialisasi di bidang kuliner, kepribadian yang humoris, visibilitas tinggi melalui unggahan konsisten, serta ketekunan dalam membagikan konten yang relevan. Citra personal yang dibangun juga ditandai dengan keisengan yang menjadi ciri khasnya di berbagai platform, khususnya Instagram. Kriteria personal branding dominan yang terlihat meliputi keotentikan, integritas, konsistensi, keistimewaan, visibilitas, dan kinerja. Temuan ini menunjukkan bahwa personal branding yang kuat menjadi kunci keberhasilan influencer dalam membangun kepercayaan audiens dan efektivitas endorsement di era digital.