Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Eksistensi Laboratorium Bank Mini Syariah Pada Perguruan Tinggi Islam Negeri Novianty, Lita Patricia; Zaki, Khozin; Habibie, Haq Muhammad Hamka
Sharia Economic and Management Business Journal (SEMBJ) Vol. 1 No. 3 (2020): October
Publisher : Yayasan Darussalam Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Keberadaan laboratorium bank mini syariah di sebuah institusi pendidikan tinggi dapat memberikan dampak terhadap upaya pengenalan dan edukasi mengenai gambaran produk - produk serta layanan –layanan yang ada pada industri perbankan syariah. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bengkulu sebagai salah satu penyedia program pendidikan terkait perbankan syariah menyediakan laboratorium ini sebagai sarana praktik dan literasi bagi mahasiswa FEBI secara khusus dan masyarakat secara umum, akan tetapi dari waktu ke waktu tentunya unit ini menghadapi berbagai tantangan dalam menjalankan aktifitasnya. Melihat hal tersebut, penelitian ini dilakukan untuk memperoleh gambaran tentang eksistensi laboratorium bank mini syariah di lingkungan FEBI IAIN Bengkulu dan strategi-strategi yang dapat digunakan agar lebih dikenal dan diketahui oleh para pengguna dan mitra internal maupun eksternal. Metode penelitian yang dilakukan bersifat deskriptif kualitatif. Metode pengambilan data melalui observasi lapangan, wawancara terhadap 3 orang narasumber yang merepresentasikan pengelola dan pengguna, serta dokumntasi objek penelitian yang kemudian divalidasi menggunakan triangulasi data. Adapun metode analisis menggunakan content analysis terhadap hasil wawancara serta hal hal yang ditemukan di lapangan dan analisis SWOT untuk mencari strategi eksistensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlu ada peningkatan terkait fasilitas-fasilitas untuk praktik pembelajaran, menambah anggota pengelola, melakukan promosi serta kegiatan yang juga tidak hanya menargetkan internal kampus tapi juga kegiatan yang lebih bersifat publik
Evaluasi Kinerja Perbankan Syariah Di Indonesia dengan Pendekatan Islamicity Performance Index Novianty, Lita Patricia; Isnaini, Desi
Jurnal BAABU AL-ILMI: Ekonomi dan Perbankan Syariah Vol 7, No 2 (2022): Islamic economics and banking research
Publisher : Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29300/ba.v7i2.2851

Abstract

This study aims to determine the performance of Islamic Banking In Indonesia with the IsIamicity Performance Index approach with the ratio of P.S.R., Z.P.R., E.D.R., and I.I.C. This research method uses a quantitative approach. The type of research used is descriptive research with a quantitative approach. The data used is secondary data in the form of the annual report statements of Islamic banking for the 2016-2020 period. The samples in this study were three banks. The results show that the Profit Sharing Ratio (P.S.R.) of B.C.A. Syariah Bank and Bank MuamaIat Indonesia get a good predicate with a value of >30%. In the Zakat Performance Ratio (Z.P.R.), all samples get an insufficient predicate with a discount of <35% The EquitabIe Distribution Ratio (E.D.R.) Qardh and Donations, all models received a vague predicate with a value of <35%. The equitable Distribution Ratio (E.D.R.) of all samples of the workforce also received an unfordable predicate with a value of <35%. fair Distribution Ratio (E.D.R.) The net profit of all pieces received an insufficient predicate with a value <35%. In the ratio of Islamic Income vs. Non-Islamic Income, all models get an excellent predicate with a value of >35% and an average of 99.98%