Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Model Pembelajaran Air (Auditory, Intellectually, Repetition) Terhadap Keterampilan Menulis Puisi Siswa Kelas X SMA N 1 Koto Salak Safriani, Eka; Rahmi, Afrini; Pebriani, Yulia
Alinea: Jurnal Bahasa, Sastra dan Pengajaran Vol. 2 No. 1 (2022): Alinea: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajaran
Publisher : Bale Literasi: Lembaga Riset, Pelatihan & Edukasi, Sosial, Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (259.092 KB) | DOI: 10.58218/alinea.v2i1.157

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya motivasi siswa dalam pembelajaran menulis puisi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan efektivitas model AIR (Auditory, Intellectually, Repetition) terhadap keterampilan menulis puisi siswa kelas X SMA N 1 Koto Salak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan model eksperimental. Sampel dalam penelitian ini adalah 28 siswa kelas X SMA N 1 Koto Salak. Data dalam penelitian ini adalah skor keterampilan menulis puisi sebelum dan sesudah menggunakan model AIR (Auditory, Intellectually, Repetition) siswa kelas X SMA N 1 Koto Salak Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dari hasil analisis diperoleh hasil thitung>ttabel (5,94>1,70). Dengan kata lain, terdapat efektivitas penggunaan model AIR (Auditory, Intellectually, Repetition) terhadap keterampilan menulis puisi siswa kelas X SMA N 1 Koto Salak.