Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Mayo, Agustinus; Se, Hyronimus; Dua Mea, Maria Helena Carolinda
SCIENTIFIC JOURNAL OF MANAGEMENT AND BUSINESS (SJMB) Vol. 3 No. 2 (2023): VOLUME 03 NOMOR 02 TAHUN 2023
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Flores

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37478/sjmb.v3i2.5512

Abstract

Pada penelitian ini penulis menggunakan penelitian kuantatif yang beralokasi pada kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan di Kabupaten Ende. Sampel yang digunakan adalah sampel jenuh dimana semua populasi di jadikan sampel penelitian yang berjumlah 55 orang. Dalam pengumpulan data penelitian menggunakan data primer yaitu kuesioner/angket untuk variabel Y dari penelitian ini adalah kinerja pegawai dan pada variabel X yaitu kepemimpinan (XI), motivasi kerja (X2), disiplin kerja (X3) dan lingkungan kerja (4) data analisis menggunakan analisis regresi linear berganda yang pengolahannya melalui IBM SPSS Statistik ver 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Ende,. (2) Motivasi kerja tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Ende, (3) Disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Ende (4) Lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan kabupaten Ende,.