This Author published in this journals
All Journal KarismaPro
Herdijani, Dary Alifah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Implementasi Green Finance Dalam Skema Pembiayaan Pada UMKM di Kelurahan Cipamokolan Kota Bandung Siswanto, Dodi; Herdijani, Dary Alifah
KarismaPro Vol 15, No 02 (2024): Karismapro
Publisher : Program Studi Manajemen, Universitas Al Ghifari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53675/karismapro.v15i02.1438

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui apakah pelaku UMKM mengetahui dan memahami tentang Green Finance, (2) mengedukasi pentingnya penerapan Green Finance, dan (3) menilai efektivitas skema pembiayaan Green Finance pada UMKM sektor pengolahan makanan di Kelurahan Cipamokolan. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar pelaku UMKM belum mengetahui istilah Green Finance, namun 60% di antaranya telah menerapkan penghematan energi yang sejalan dengan prinsip green. Lembaga keuangan belum menerapkan skema Green Finance, dan pelaku UMKM kesulitan mengakses pembiayaan formal karena syarat agunan dan prosedur yang kompleks. Diperlukan sosialisasi dan dukungan terhadap UMKM terkait Green Finance dan akses keuangan.