This Author published in this journals
All Journal PESHUM
Pratama, Alfredo
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perkembangan Hukum Investasi di Indonesia: Tantangan dan Peluang di Era Globalisasi Pratama, Alfredo; Christian Simbolon; Sundro Napitupulu; Albert Lodewyk Sentosa Siahaan
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 4: Juni 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v4i4.9424

Abstract

Penanaman modal merupakan salah satu pilar penting dalam pembangunan ekonomi Indonesia. Hukum investasi di Indonesia telah berkembang pesat dengan penerapan berbagai regulasi, seperti Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal dan kebijakan penyederhanaan perizinan melalui sistem Online Single Submission (OSS). Meskipun ada kemajuan, tantangan besar masih dihadapi, seperti ketidakpastian hukum, birokrasi yang kompleks, dan perbedaan interpretasi regulasi di tingkat daerah. Di era globalisasi, Indonesia bersaing dengan negara-negara lain dalam menarik investasi asing. Oleh karena itu, reformasi hukum dan kebijakan yang lebih transparan dan efisien sangat diperlukan untuk menciptakan iklim investasi yang kondusif. Penelitian ini menganalisis perkembangan hukum investasi di Indonesia, tantangan yang dihadapi, serta peluang yang dapat dimanfaatkan di era globalisasi. Diharapkan, hasil penelitian ini memberikan kontribusi dalam meningkatkan pemahaman mengenai sistem hukum investasi dan memberikan rekomendasi untuk memperbaiki iklim investasi di Indonesia.