Sabilla, Edelwiss Fahmi Nur
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Brand Awareness dan Brand Reputation terhadap Keputusan Pembelian Produk Merek Wardah Sabilla, Edelwiss Fahmi Nur; Yuliana, Lingga
Jurnal Manajemen dan Bisnis Madani Vol. 7 No. 1 (2025): Jurnal Manajemen dan Bisnis Madani
Publisher : Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Paramadina

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51353/jmbm.v7i1.1004

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki pengaruh brand awareness dan brand reputation terhadap keputusan pembelian dengan studi kasus merek Wardah. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik sampling yang diterapkan adalah purposive sampling, melibatkan 101 responden. Responden penelitian terdiri dari pria dan wanita berusia sekitar usia 17-57 tahun, berdomisili di Indonesia, dan pengguna produk skincare dan make up merek Wardah. Data yang dikumpulkan merupakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner Google Form. Penelitian menggunakan pertanyaan tertutup dengan Skala Likert, yang mencakup kriteria jawaban sangat tidak setuju, tidak setuju, setuju dan sangat setuju. Teknik analisis data menggunakan Partial Least Square dengan bantuan perangkat lunak SmartPLS versi 4.1.0.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesadaran merek memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Sebaliknya, brand reputation tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.