Patriana, Sela
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Faktor Tertolaknya Usulan Kredit Usaha Rakyat (Kur) Mikro Pt Bank Bri Unit Kelam Permai Patriana, Sela; Syahrudin, Husni; Basri, Muhammad; Ulfah, Maria; Achmadi, Achmadi
Jurnal Ilmiah Dikdaya Vol 15, No 1 (2025): April
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/dikdaya.v15i1.809

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor tertolaknya usulan Kredit Usaha Rakyat (KUR) pada BRI Unit Kelam Permai. Penelitian ini dilakukan pada bulan Mei 2024-Juni 2024 di BRI Unit Kelam Permai. Penelitian yang dimaksud menggunakan metodologi kualitatif. Penelitian deskriptif adalah metode pilihan untuk penelitian ini. Strategi yang digunakan dalam pemeriksaan ini adalah menjelaskan teknik subjektif. Metode kualitatif didasarkan pada gagasan bahwa subjek yang dipelajari dan peneliti berinteraksi satu sama lain daripada bertindak secara independen. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di BRI Unit Kelam Permai, dapat disimpulkan bahwa prosedur pemberikan Kredit Usaha Rakyat merupakan aturan baku yang telah ditetapkan dan sesuai standar yang berlaku di Bank Rakyat Indonesia (BRI) adapun penyebab tertolaknya KUR pada BRI Unit Kelam Permai adalah riwayat pinjaman nasabah yang terdeteksi BI Checking dan jenis usaha yang akan dijalankan menyesuaikan dengan standar yang telah ditetapkan.