Asni Yanti Zalukhu
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS STRATEGI DAN PENERAPAN AKUNTANSI MANAJEMEN DALAM MENINGKATKAN KINERJA, EFISIENSI, DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA Asni Yanti Zalukhu; Ade Marito Siregar; Cindy M Sihombing; Horas Maruli Tua Silalahi; Dame Ria R. Saragi
JURNAL ILMIAH EKONOMI DAN MANAJEMEN Vol. 3 No. 7 (2025): Juli
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jiem.v3i7.6006

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis strategi dan penerapan akuntansi manajemen dalam meningkatkan kinerja, efisiensi operasional, dan tanggung jawab sosial perusahaan manufaktur di Indonesia. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif berbasis studi pustaka. Hasil menunjukkan bahwa akuntansi manajemen berperan penting dalam pengambilan keputusan, pengendalian biaya, serta peningkatan akuntabilitas. Penerapan akuntansi lingkungan dan program CSR turut mendukung keberlanjutan dan reputasi perusahaan. Teknologi informasi mempercepat pelaporan dan efisiensi, meski tantangan seperti konservatisme akuntansi dan isu etika tetap perlu diatasi. Disarankan agar perusahaan memperkuat akuntansi manajemen secara menyeluruh dengan dukungan teknologi dan budaya etis.