Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

PERHITUNGAN BIAYA PENDIDIKAN PER PESERTA DIDIK DAN DAMPAKNYA TERHADAP DAYA SAING Hartutik, Erin; Muawanah, Umi; Suswati, Endang
Media Mahardhika Vol 17 No 2 (2019): January 2019
Publisher : STIE Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mahardika.v17i2.85

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah: i) untuk menghitung besarnya biaya pendidikan per peserta didik dengan pendekatan activity based costing (ABC) di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 mulai PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK; ii) untuk menganalisis dampaknya terhadap daya saing di Pondok Modern Al-Rifa’ie  2 Gondanglegi Malang. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan metode kuantitatif deskriptif. Analisis kuantitatif deskriptif dilakukan untuk memaparkan perhitungan biaya operasional pendidikan per peserta didik dengan pendekatan  activity based costing (ABC). Teknik pengumpulan data dengan observasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa perhitungan biaya pendidikan di identifikasi aktivitas penyelenggaraannya yang menghasilkan biaya operasional per peserta didik per tahun di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 mulai unit pendidikan:  i) PAUD Rp.3.620.512, ii) SD Rp.5.927.690, iii) SMP Rp. 3.384.187, SMA iv) Rp. 6.926.608, v) SMK Rp. 9.061.897. Biaya pendidikan dalam penelitian ini di nilai berdasarkan harga (SPP) dan kualitas kelulusan NUN yang hubungannya tidak secara langsung terhadap daya saing. Dimana daya saing ini sebagai pengembangan di semua lini dalam organisasi baik dari harga SPP maupun kualitas kelulusan NUN. Apabila dinilai dari harga SPP naik dari tahun ke tahun harapannya jumlah peserta didik juga naik. Dan juga kualitas kelulusan NUN peserta didik setiap tahun juga mengalami hasil yang meningkat.
Analisis Cash Flow, Net Profit Margin, dan Profitabilitas terhadap Dividend Payout Ratio (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan Batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018 – 2020) Erin Hartutik
Formosa Journal of Multidisciplinary Research Vol. 1 No. 5 (2022): September 2022
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/fjmr.v1i5.1238

Abstract

Cash Flow dan net profit margin digunakan untuk memperkirakan profitabilitas suatu perusahaan yang akan berdampak pada pemberian dividen. Tujuannya yaitu untuk menganalisis cash flow, net profit margin serta profitabilitas mengenai dividend payout ratio di Perusahaan Pertambangan Batubara Periode 2018 – 2020. Metode penelitian yang di gunakan yaitu metode kuantitatif. Variabel dalam penelitian menggunakan variabel yang terikat yakni dividend payout ratio namun untuk variabel bebasnya yaitu cash flow, net profit margin serta profitabilitas. Populasi yang digunakan dari perusahaan pertambangan batubara yang ada di Bursa Efek Indonesia periode 2018 – 2020. Sampel Perusahaan Pertambangan Batubara laporan yang valid sebanyak 9 perusahaan dari 22 perusahaan jadi total data serta dijadikan sampel selama 3 tahun periode sejumlah 27 laporan keuangan. Pemeriksaan hipotesis didukung dengan SPSS 25 for windows. Analisisnya menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian membuktikan adanya pengaruh yang penting antara cash flow, net profit margin, serta profitabilitas mengenai dividend payout ratio di Perusahaan Pertambangan Batubara di BEI periode 2018 – 2020.  
Factors Affecting the Effectiveness of Internal Control in the Government Sector Perception of Employees at the Office Sukorejo Village, Gondanglegi District, Malang Erin Hartutik
Formosa Journal of Applied Sciences Vol. 2 No. 3 (2023): March 2023
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/fjas.v2i3.3483

Abstract

The Village Government is the Village Head or what is referred to by another name, assisted by Village apparatus as an element of village administration. In Law Number 6 of 2014 Concerning Villages explicitly assigns tasks to the village government, namely administering government, implementation, development, community development, and community empowerment based on Pancasila, the 1945 Constitution of the Republic of Indonesia, and Bhinneka Tunggal Ika. With the basic aim of protecting the entire Indonesian nation and all of Indonesia's bloodshed, promoting public welfare, educating the nation's life, and participating in carrying out world order based on freedom, eternal peace, and social justice. The importance of quality for village government officials in the implementation of governance and development. the results of the study show that mental attitude factors, discipline factors, education factors in the service sector will also determine the implementation of tasks for each village government apparatus.
PERHITUNGAN BIAYA PENDIDIKAN PER PESERTA DIDIK DAN DAMPAKNYA TERHADAP DAYA SAING: (Studi kasus di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Gondanglegi) Erin Hartutik; Umi Muawanah; Endang Suswati
Media Mahardhika Vol. 17 No. 2 (2019): January 2019
Publisher : STIE Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mahardika.v17i2.85

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah: i) untuk menghitung besarnya biaya pendidikan per peserta didik dengan pendekatan activity based costing (ABC) di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 mulai PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK; ii) untuk menganalisis dampaknya terhadap daya saing di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Gondanglegi Malang. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan metode kuantitatif deskriptif. Analisis kuantitatif deskriptif dilakukan untuk memaparkan perhitungan biaya operasional pendidikan per peserta didik dengan pendekatan activity based costing (ABC). Teknik pengumpulan data dengan observasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa perhitungan biaya pendidikan di identifikasi aktivitas penyelenggaraannya yang menghasilkan biaya operasional per peserta didik per tahun di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 mulai unit pendidikan: i) PAUD Rp.3.620.512, ii) SD Rp.5.927.690, iii) SMP Rp. 3.384.187, SMA iv) Rp. 6.926.608, v) SMK Rp. 9.061.897. Biaya pendidikan dalam penelitian ini di nilai berdasarkan harga (SPP) dan kualitas kelulusan NUN yang hubungannya tidak secara langsung terhadap daya saing. Dimana daya saing ini sebagai pengembangan di semua lini dalam organisasi baik dari harga SPP maupun kualitas kelulusan NUN. Apabila dinilai dari harga SPP naik dari tahun ke tahun harapannya jumlah peserta didik juga naik. Dan juga kualitas kelulusan NUN peserta didik setiap tahun juga mengalami hasil yang meningkat.
The Effect of Financial Performance on Stock Prices in Food and Beverage Sub Sector Companies Registered in Indonesia Stock Exchange Erin Hartutik
J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah Vol. 3 No. 1: Desember 2023
Publisher : CV. ULIL ALBAB CORP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jceki.v3i1.2699

Abstract

Indonesia's growing economic conditions are expected to provide favorable prospects in meeting the needs of the community. The selection of this object is due to the growth of the food and beverage industry has increased. The Association of Food and Beverage Entrepreneurs (GAPMMI) estimates that the growth of the food and beverage industry specifically in the third quarter of 2022 is recorded to be quite high at 9 %, the accumulated growth of the food and beverage industry from January 2022 to the end of November 2022 is still higher than the overall industry growth which only 4% (cnnindonesia.com). This type of research is causal associative research. The researcher intends to examine the effect of variable current ratio (CR), debt to equity ratio (DER), net profit margin (NPM) on stock prices. The sampling technique in this study was purposive sampling with a total sample of 11 companies in the 2020-2022 period. The data obtained were analyzed with the help of SPSS software version 25.00 for windows. Based on the calculation, it is known that the calculated F value of 7.797 with a significance of F of 0.000 <0.05. The significance value of F is smaller than the predetermined significant level that is 0.05. So it can be concluded that all the independent variables together have a significant effect on the dependent variable. Current ratio (CR), debt to equity ratio (DER), and net profit nargin (NPM) variables together have a significant effect on stock prices on food and beverage companies listed on the IDX.
PENGARUH UPAH DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus CV. Sepatu Shoeka Malang) Erin Hartutik
Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis (JEMB) Vol. 2 No. 5 (2025): Mei
Publisher : Publikasi Inspirasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62017/jemb.v2i5.4590

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh upah terhadap kinerja karyawan, pengaruh insentif terhadap kinerja karyawan, dan pengaruh upah dan insentif terhadap kinerja karyawan.  Penelitian ini menggunakan metode analisis kuantitatif dengan pengujian hipotesis. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan observasi kemudian diuji validitas serta uji reliabilitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji t, uji F, uji R2, uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikoliniearitas, dan uji heteroskedaskedastisitas. Hasil analisis regresi berganda memperoleh persamaan: Y = 0,065 + 0,940.X1 + -0,037.X2 yang artinya kinerja karyawan dipengaruhi oleh upah dan insentif. Uji t menunjukkan bahwa upah berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, Sedangkan insentif tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.  Hal ini terbukti dari hasil uji t yang memperoleh thitung X1= 3,691 > ttabel 2,028 diterima pada taraf signifikasi 5%, kemudian thitung X2 = -0,125 < ttabel 2,028 diterima pada taraf signifikasi 5%. Hal ini terbukti dari hasil uji F yang memperoleh Fhitung sebesar 10,953 diterima pada taraf signifikasi 5% sehingga dapat disimpulkan bahwa upah dan insentif secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,372, ini berarti 37,2% variabel kinerja karyawan dipengaruhi oleh variabel upah dan insentif. Sisanya sebesar 62,8% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Analisis Penerapan PSAK 45 dalam Penyusunan Laporan Keuangan di TK Muslimat NU 1 Dewi Masyithoh Gondanglegi Malang Hartutik, Erin
Jurnal Ekonomi Dan Statistik Indonesia Vol 5 No 2 (2025): Berdikari: Jurnal Ekonomi dan Statistik Indonesia (JESI)
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/jesi.05.02.02

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Pernyataan Standart Akuntansi 45 (PSAK 45) dalam penyusunan laporan keuangan pada lembaga TK Muslimat NU 1 Dewi Masyithoh Gondanglegi Malang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan tujuan mencari informasi secara detail yang dimana peneliti harus mendeskripsikan objek, fenomena, atau setting social yang akan dituangkan secara naratif dengan teknik pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi pada lembaga TK Muslimat NU 1 Dewi Masyithoh Gondanglegi Malang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lembaga TK Muslimat NU 1 Dewi Masyithoh Gondanglegi Malang untuk pelaporan keuangan masih berisi buku kas umum atau hanya penerimaan dan pengeluaran kas saja yang artinya dalam laporan keuangan di lembaga TK Muslimat NU 1 Dewi Masyithoh Gondanglegi Malang tidak adanya unsur laporan keuangan untuk organisasi nirlaba seperti laporan posisi keuangan, laporan arus kas, laporan aktivitas dan catatan atas laporan keuangan, untuk itu disimpulkan bahwa dalam laporan keuangan di lembaga tersebut masih belum sesuai dengan Pernyataan Standart Akuntansi Keuangan 45 (PSAK 45).
Implementasi Manajemen Pemberdayaan Ekonomi di Pondok Modern Al-Rifa’Ie 2 Hartutik, Erin
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 3 No. 6: Mei 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v3i6.3565

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui manajemen pemberdayaan ekonomi serta analisis SWOT di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2. Jenis penelitian kualitatif deskriptif yang digunakan dalam penelitian ini. Verifikasi dengan metode analisis SWOT. Sumber data diperoleh langsung dari subjek penelitian melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan triangulasi. Bentuk pemberdayaan yang dilakukan oleh Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 adalah menjalin kerjasama antara Pondok Pesantren, alumni dan masyarakat melalui Al-Rifa’ie All Store. Berdasarkan temuan investigasi, dapat disimpulkan bahwa Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 berhasil menjalankan fungsi POAC-nya dalam melaksanakan pemberdayaan ekonomi di pondok pesantren. Selanjutnya, hasil analisis SWOT menunjukkan bahwa faktor-faktor dari SWOT dapat digunakan sebagai alat analisis oleh para pemangku kepentingan untuk menjelaskan pemberdayaan ekonomi di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2.
Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Gondanglegi Malang Hartutik, Erin
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 4 No. 1: Desember 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v4i1.6629

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan fokus pada penerapan  sistem informasi akuntansi kas, pada Pondok Pesantren. Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Malang, dengan tujuan untuk menggambarkan objek penelitian yang sebenarnya dengan cara mengumpulkan data. Data dikumpulkan dengan cara observasi, wawancara, dan dengan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Hasil dari penelitian ini menunjukkan prosedur yang dilakukan di Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Gondanglegi Malang pada transaksi kas telah berjalan dengan baik, tetapi masih ada bagian yang harus dibenahi meliputi : penambahan bagian akuntansi/administrasi dalam struktur organisasi, dan flowchart. Yang bertujuan untuk memudahkan pondok pesantren dalam bertransaksi juga dalam mengatur laporan keuangan dengan pencatatan metode Double Entry.