Madjiid, Syahjidan Husien
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

REPRESENTASI OBESITAS MELALUI HUMAN ENERGY IMBALANCE PADA TUBUH DALAM KARYA SENI LUKIS SUREALIS Madjiid, Syahjidan Husien; Yuningsih, Cucu Retno; Endriawan, Didit
eProceedings of Art & Design Vol. 11 No. 6 (2024): Desember 2024
Publisher : Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Laporan tugas akhir ini membahas topik mengenai obesitas sebagai sebuah ancaman bagi tubuh manusia yang direpresentasikan melalui karya seni lukis surealis. Tubuh merupakan aset yang penting bagi manusia untuk dijaga. Obesitas yang hadir menjadi sebuah ancaman yang dapat terjadi pada tubuh manusia karena lemahnya kepedulian diri untuk mengatur pola hidup, hingga pada akhirnya terjadi sebuah ketidakseimbangan energi dalam tubuh manusia yang menuntun berbagai penyakit lainya sebagai pemicu kondisi obesitas. Melalui penciptaan karya, diharapkan dapat menjadi sebuah reminder bagi manusia untuk selalu menjaga pola makan dan aktivitas tubuhnya demi menjaga keseimbangan energi didalam tubuh. <The ParaDies Of Delight Behind= menjadi hasil akhir sebuah pengkaryaan atas penyusunan karya Tugas Akhir ini. Bermedia akrilik di kanvas pada ukuran 200cmx70cm, dengan segala bentuk metafora visual yang kompleks karya tersebut mampu menciptakan makna representatif akan lemahnya manusia dalam menjaga tubuhnya hingga mampu mengalami kondisi obesitas. Kata kunci: obesitas, ketidakseimbangan energi, surealis