Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Prespektif Karyawan dengan Perilaku Menyimpang Selingkuh di Lingkup Kerja Menggunakan Pendekatan Psikoanalisis Cendani, Sasha Indara; Pratiwi, Margaretha Maria Shinta; Virgonita IW, Mulya
Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development Vol. 7 No. 6 (2025): Ranah Research : Journal Of Multidisciplinary Research and Development
Publisher : Dinasti Research

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38035/rrj.v7i6.1775

Abstract

Perselingkuhan saat ini menjadi salah satu fenomena yang marak terjadi di Indonesia. Fenomena ini tidak hanya ditemukan pada remaja yang belum menikah, tetapi juga pada individu yang telah menikah bahkan memiliki anak. Salah satu bentuk perselingkuhan yang menarik untuk dikaji adalah yang terjadi di lingkungan kerja, tepatnya di sebuah perusahaan yang berlokasi di Kawasan Industri Kendal (KIK). Di sana, hubungan terlarang antara sesama karyawan sudah menjadi hal yang lumrah dan tidak lagi dianggap asing. Fokus pembahasan dalam penelitian ini adalah interaksi antara rekan kerja, yang sering kali menjadi pemicu munculnya rasa nyaman dan berujung pada hubungan yang tidak seharusnya terjadi. Perselingkuhan kerap terjadi karena adanya intensitas komunikasi dan kedekatan antara karyawan pria dan wanita. Faktor utama yang turut memperparah kondisi ini adalah sistem kehidupan kapitalis yang mendorong terbukanya peluang perselingkuhan, ditambah dengan sikap individu yang tidak menjaga batasan dalam hubungan kerja. Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah perubahan kondisi sosial yang berlandaskan pada aturan-aturan yang telah ditetapkan oleh Allah SWT sebagai Zat Pengatur. Penelitian ini juga akan mengulas pendekatan psikoanalisis dengan menyoroti peran Id, Ego, dan Superego dalam merespons dan mengendalikan dorongan tersebut. Harapannya, dari penelitian ini dapat ditemukan beberapa cara untuk mencegah terjadinya perilaku menyimpang seperti perselingkuhan, karena perilaku tersebut bertentangan dengan nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat.
Studi Kualitatif Terkait Pengalaman Membangun Kembali Kepercayaan dan Menyembuhkan Trauma Seorang Wanita yang Menjadi Korban Perselingkuhan Cendani, Sasha Indara; Widhiastuti, Hardani; Pratiwi, Margaretha Maria Shinta
Jurnal Impresi Indonesia Vol. 4 No. 8 (2025): Indonesian Impression Journal (JII)
Publisher : Riviera Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58344/jii.v4i8.6936

Abstract

Infidelity committed by a man will have a negative impact on his partner, especially on their relationship, the problem of infidelity also has a fairly complicated and vulnerable process so it must be handled immediately because it has two possibilities between separation or forgiveness, but forgiveness also has 3 possibilities, namely forgiving and responding to the cheating behavior, or forgiving but changing the attitude of the cheated on, or even some who forgive and continue to behave normally. Because women will not fully forgive but still have a flaw in trust and even trauma (trust issue) to men who cheat. So the purpose of this study is so that all women who read my research can have the spirit to rise again from trauma and want to try to give men the opportunity to improve harmony in relationships.