Purba, Maria Agustina Br
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS HUBUNGAN BURNOUT, MOTIVASI, DUKUNGAN SOSIAL, DAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PETUGAS INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT TK II PUTRI HIJAU MEDAN Purba, Maria Agustina Br; Nababan, Donal; Manurung, Jasmen
PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT Vol. 9 No. 2 (2025): AGUSTUS 2025
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/prepotif.v9i2.48136

Abstract

Dalam memberikan penanganan medis secara cepat dan tepat, maka ada beberapa hal yanga dapat memepengaruhi kinerja petugas IGD diantarnya adalah burnout, motivasi, dukungan sosial dan beban kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk mengetahui hubungan burnout, motivasi, dukungan sosial dan beban kerja dengan kinerja petugas instalasi gawat darurat (IGD) di Rumah Sakit TK II Putri Hijau Medan. Jenis penelitian ini adalah cross sectional survey dengan Populasi penelitian sebanyak 47 orang terdiri dari dokter umum 20 orang, dokter internsip 7 orang, perawat 13 orang dan bidan 7 orang. Uji yang digunakan adalah uji Chi-Square dan uji Regresi Logistik dengan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Ada hubungan antara burnout, motivasi kerja, dukungan sosial, dan beban kerja terhadap kinerja petugas instalasi gawat darurat dengan nilai sig - 0,000 dan sig - 0,001 dimana hasilnya lebih kecil dari α=0,05. Hasil uji multivariat menunjukkan bahwa kinerja petugas IGD paling dominan berhubungan dengan motivasi kerja dengan nilai signifikan 0.020 denga nilai Exp B 14.467.