Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Persepsi Remaja Terhadap Program Pusat Informasi dan Konseling Remaja di SMKN 4 Padang dan Wilayah Bukit Gado-gado Kota Padang Tahun 2023 Tasman, Auwilla Marta; Serudji, Joserizal; Irawati, Nuzulia
Jurnal Ners Vol. 9 No. 4 (2025): OKTOBER 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jn.v9i4.48258

Abstract

Program Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) bertujuan memberikan layanan informasi dan konseling bagi remaja. Namun, pemanfaatannya masih rendah sehingga perilaku remaja terhadap program ini belum optimal. Penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi ini dilakukan di SMKN 4 Padang dan wilayah Bukit Gado-Gado Kota Padang pada Februari 2023–Juli 2024. Informan utama adalah remaja peserta PIK-R, sedangkan pengurus dan pembina menjadi informan pendukung. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam, observasi, dan studi dokumentasi, lalu dianalisis dengan reduksi, kategorisasi, sintesis, dan penyusunan hipotesis kerja. Hasil penelitian menunjukkan keikutsertaan remaja dipicu sosialisasi dari pengurus, orang tua, dan teman. Persepsi remaja dipengaruhi pemahaman, kegiatan, materi, dan peran pengurus. Mayoritas remaja belum pernah melakukan konseling, tetapi mereka merasakan manfaat berupa peningkatan pengetahuan dan kepercayaan diri. Temuan ini diharapkan menjadi acuan pengembangan program agar lebih efektif dan menarik minat remaja.
EDUKASI PEMERIKSAAN IVA PADA WANITA USIA SUBUR DI KELURAHAN BATUANG TABA NAN XX KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG Safaringga, Miranie; Desmawati, Desmawati; Yulika, Marzatia; Tasman, Auwilla Marta; Driza, Novi Aulia; Aisyah, Siti; Sari, Asti Marian; Fijri, Kiran Nandini
BULETIN ILMIAH NAGARI MEMBANGUN Vol. 7 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM (Institute for Research and Community Services) Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/bina.v7i3.514

Abstract

Cervical cancer is the second leading cause of death due to cancer in women after breast cancer, especially in developing countries. The high morbidity and mortality rates of cervical cancer according to WHO are due to delays in treatment. This happens because of the delay in early detection of cancer and the lack of public knowledge about the symptoms of cervical cancer. Based on the results of a survey conducted at RW 1 Batuang Taba Village, Lubuk Begalung District, there were 71% of women of childbearing age who were sexually active, with 93% of them having never done early detection of cervical cancer either by IVA or Pap Smear methods. For this reason, it is necessary to revive public awareness to carry out early detection of cervical cancer, one of which is health education. Based on an analysis of the pretest and posttest questionnaires given to 12 women, the Wilcoxon test showed that the education provided had a significant effect on increasing women's knowledge (Z = -3.126, p = 0.002). The percentage of knowledge increased significantly from 58.3% to 83.3% after education. Apart from that, from the post-test questionnaire, it was also known that as many as 91.7% of women were interested in early detection of cervical cancer. This activity succeeded in increasing the knowledge and interest of women of childbearing age regarding early detection of cervical cancer so that it is hoped that it can increase the awareness of women of childbearing age to carry out early detection of cervical cancer every 5 years in women of childbearing age.