Porumau, Dicki
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Perubahan Wujud Benda Pada Siswa Kelas V SD Kristen Patti Porumau, Dicki; Talakua, Melvie; Souhoka, Renny
Honoli of Journal Primary Teacher Education Vol 4 No 1 (2023): Honoli of Journal Primary Teacher Education
Publisher : Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/honoli.4.1.1-10

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe group investigation untuk meningkatan hasil belajar materi perubahan wujud benda pada siswa kelas V SD Kristen Patti, Kabupaten Maluku Barat Daya. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan lembar observasi, dan lembar tes. Hasil belajar dari tes awal, siklus I dan siklus II mengalami peningkatan pada siklus I dengan rens nilai rata-rata 37,3 meningkat menjadi 54,6 dan pada siklus II menjadi 73,00. Dengan demikian berdasarkan hasil belajar siklus II maka pembelajaran dikatakan berhasil karena 100% siswa memiliki nilai >65 atau mencapai KKM yang telah ditetukan. Dengan demikian maka penerapan model pembelajaran kooperatif tipe group investigation dapat meningkatkan hasil belajar materi perubahan wujud benda pada siswa kelas V SD Kristen Patti, Kabupaten Maluku Barat Daya.