Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Mitigasi Risiko Bisnis Umkm Camilan Berlian yang Sudah Tersertifikasi Halal Suprapti, Isdiana; Hidayat, Ainun; Ariyani, Aminah Happy Moninthofa
Sharia Agribusiness Journal Vol. 5 No. 1 (2025)
Publisher : Department of Agribusiness, Faculty of Science and Technology, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/saj.v5i1.36099

Abstract

ABSTRACTCamilan Berlian MSMEs, established in Pamekasan in 2020, focuses on producing taro chips (Colocasia esculenta (L.) Schott) and has obtained halal certification. This certification serves as a crucial element in expanding market reach and enhancing consumer trust in its products. However, the business faces various risks that, if not properly managed, could hinder its growth. This study was conducted to analyze the business risks of Camilan Berlian MSMEs using the HOR approach. The research took place from September to December 2024. The analysis method employed in this study was the HOR framework. Based on the identification process in HOR Phase 1, 32 risk events and 18 risk agents were identified. These were then prioritized into 7 key risk agents for risk mitigation. Risk mitigation recommendations to address these 7 prioritized risk agents were analyzed through HOR Phase 2, resulting in 8 selected mitigation strategies, ranked from highest to lowest based on their Effectiveness to Difficulty (ETDk) values. These mitigation strategies are expected to be considered for implementation to address existing risks and reduce potential operational losses.Keywords: halal certification; house of risk; MSMEs; risk managementĀ ABSTRAKUMKM Camilan Berlian, yang didirikan di Pamekasan pada tahun 2020, berfokus pada produksi keripik talas (Colocasia esculenta (L.) Schott) dan telah mendapatkan sertifikasi halal. Sertifikasi ini menjadi elemen penting untuk memperluas jangkauan pasar dan meningkatkan kepercayaan konsumen terhadap produk. Meskipun demikian, UMKM ini menghadapi berbagai risiko, yang jika tidak dikelola dengan baik, dapat menghambat pertumbuhan usaha. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis risiko bisnis UMKM Camilan Berlian menggunakan pendekatan HOR. Penelitian ini dilakukan pada bulan September hingga Desember 2024. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis HOR. Berdasarkan hasil identifikasi pada fase HOR 1, ditemukan 32 kejadian risiko dan 18 sumber risiko yang kemudian diprioritaskan menjadi 7 sumber risiko untuk mitigasi risiko. Rekomendasi mitigasi risiko yang dilakukan untuk menyelesaikan 7 sumber risiko prioritas dianalisis melalui fase HOR 2 untuk memperoleh 8 mitigasi risiko yang dipilih dari yang tertinggi hingga terendah berdasarkan nilai efektivitas terhadap kesulitan (ETDk). Mitigasi ini diharapkan dapat dipertimbangkan agar dapat diterapkan dalam menghadapi risiko yang ada untuk mengurangi potensi kerugian aktivitas operasional.Kata Kunci: house of risk; manajemen risiko; sertifikasi halal; umkm