Ardiansyah, Dispan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) dalam Upaya Pencegahan Perilaku Bullying Dikalangan Siswa SMA Ardiansyah, Dispan; Tamba, Fiolenta Teresia; Sitio, Gysela Angeline; Tobing, Lola Claudita Lumban; Sinambela, Nora; Habeahan, Santi Dame Ana Boru; Thahirah, Athiyah; Yunita, Sri
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 3 (2025): Desember
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bullying atau perundungan merupakan bentuk penyalahgunaan kekuasaan yang bertujuan merugikan individu lain, baik secara fisik maupun psikologis. Fenomena ini menjadi salah satu jenis kekerasan yang paling sering ditemukan di lingkungan pendidikan. Penelitian ini bertujuan mengkaji peran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PKn) dalam memperkuat integritas karakter siswa SMA sebagai strategi pencegahan perundungan. Analisis data dilakukan menggunakan metode deskriptif melalui tinjauan pustaka terhadap sepuluh artikel primer yang dipilih dari 12.200 artikel yang diperoleh berdasarkan protokol PRISMA. Berbagai penelitian sebelumnya telah membahas fenomena perundungan di sekolah, khususnya dari sudut pandang faktor psikologis dan lingkungan. Namun, kajian yang secara spesifik menyoroti kontribusi PKn dalam membentuk sikap anti-bullying masih terbatas. Sebagian besar studi lebih menitikberatkan pada pendidikan karakter secara umum tanpa menjabarkan secara mendalam peran PKn. Oleh karena itu, penelitian ini difokuskan untuk menganalisis bagaimana PKn dapat berfungsi sebagai sarana pencegahan perilaku perundungan pada siswa SMA.